Hubungan Electronic Word Of Mouth dengan Perilaku Konsumtif Produk Kosmetik pada Wanita Karier

Authors

  • Saniatuz Zulaikha Universitas Islam Negeri Raden Mas Said Surakarta
  • Ayatullah Kutub Hardew Universitas Islam Negeri Raden Mas Said Surakarta

DOI:

https://doi.org/10.31949/educatio.v11i2.12977

Abstract

Perkembangan ekonomi, teknologi, dan budaya di era globalisasi saat ini telah membawa perubahan signifikan dalam gaya hidup sosial di berbagai aspek kehidupan. Wanita sering kali menuntut pemenuhan kebutuhan pribadi mereka dengan menjaga penampilan melalui perawatan kesehatan dan kecantikan. Tujuan penelitian untuk menjelaskan hubungan antara Electronic word of mouth dengan perilaku konsumtif produk kosmetik pada wanita karier. Sampel yang digunakan adalah wanita karier di Soloraya. Metode penelitian menggunakan metode kuantitatif yang tersusun dari istrumen perilaku konsumtif dengan metode kontruksi dan Instumen E-WOM dengan metode modifikasi, dengan nilai reliabilitas 0.83-0.92. Penelitian ini melibatkan 399 partisipan yang diperoleh dengan menggunakan teknik dengan incidental sampling. Untuk analisis data penelitian yang digunakan yaitu analisis korelasi product moment pearson dengan bantuan program Statistic Packages for Social Science (SPSS) versi 25.0 for windows. Hasil penelitian diperoleh r = 0,450 dan p = 0,000 (p< 0.05) yang bermakna hipotesis penelitian diterima yang menyatakn adanya hubungan positif yang signifikan antara electronic word of mouth dengan perilaku konsumtif pada wanita karier di Soloraya. Kesimpulannya, semakin tinggi tingkat electronic word of mouth seseorang maka semakin tinggi juga tingkat perilaku konsumtifnya. Sehingga diharapakan partisipan dan pembaca lebih selektif dan mengedepankan perilaku bijak dalam pembelian produk kosmetik dan membeli jika barang dibutuhkan saja agar terhindar dari perilaku konsumtif.

Keywords:

perilaku konsumen, komunikasi elektronik dari mulut ke mulut, wanita karier

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abbas, M. (2022). Celebrity Endorser, Citra Merek dan Harga Sebagai Penentu Keputusan Pembelian. Economics and Digital Business Review , 3(1), 104–117. https://doi.org/10.37531/ecotal.v3i1.181

Afifah, N., Masrizal, & Ayuning Anjar, Y. (2023). Kecantikan Sebagai Ideal Self Perempuan(Studi Kasus di Klinik Azqiara, Kecamatan Baiturrahman, Banda Aceh). Jurnal Ilmiah Mahasiswa FISIP USK, 8(2), 1–10. www.jim.unsyiah.ac.id/Fisip

Alvira, R. (2023). Pengaruh Konten Media Sosial Dan Electronic Word Of Mouth (EWOM) Terhadap Perilaku Konsumtif Dengan Keamanan Bertransaksi Sebagai Variabel Moderating. 4(1), 1–23.

Anggraini, J. S., Diyah, I. A., & Widyanti, R. (2024). Impulsive Buying Ditinjau Dari Customer Review, Price Discount, Dan Live Shop Pengguna Shopee Pada Pelajar Smk Di Karanganyar. DIMENSI, 13(1), 171–177.

Azwar, M. Y., & Senjani, N. (2023). Emosional Konsumen Sebagai Intervening Pengaruh Konten Pemasaran , Electronic Word Of Mouth , Dan Pada Niat Beli Di Aplikasi Tiktok. Dialektika : Jurnal Ekonomi Dan Ilmu Sosial, 8(2), 332–349.

Chrisnawati, D., & Abdullah, S. M. (2011). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumtif Remaja Terhadap Pakaian. Jurnal Spirits.

Cohen, L., Manion, L., & Morrison, K. (2007). Research Methods in Education (6th ed.) Routledge. The A Ustr Alian Educational Researcher.

Erista, G. (2023). Pengaruh Electronic Word Of Mouth, Kualitas Produk Dan Harga Pada E-Commerce Tiktokshop Terhadap Pembelian Impulsif Produk Kosmetik (Vol. 4, Issue 1).

Erlangga Putra, A., & Budiono, A. (2023). Pengaruh Citra Merek, Word Of Mouth, Persepsi Harga Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Kepuasan Pelanggan di Es Teh Indonesia Bintaro. Jurnal Cendekia Ilmiah, 3(1), 2033.

Gold, D., Katz, E., Lazarsfeld, P. F., & Roper, E. (1956). Personal Influence: The Part Played by People in the Flow of Mass Communications. American Sociological Review. https://doi.org/10.2307/2088435

Gorga, G., Chandra, Y. E. N., Barry, H., & Ginting, R. (2022). Pengaruh Electronic Word Of Mouth Dan Persepsi Harga Produk Luar Negeri Terhadap Impulsive Buying Pengguna E-Commerce Shopee. JAProf: Jurnal Administrasi Profesional, 03(1), 1–9.

Goyette I., Ricard, L., J., B., & F., M. (2010). e‐WOM Scale: word‐of‐mouth measurement scale for e‐services context. Canadian Journal of Administrative Sciences/Revue Canadienne Des Sciences de l’Administration, 27(1), 5–23.

Hasanah, F., & Sudarwanto, T. (2023). Pengaruh Content Marketing Dan Electronic Word Of Mouth (E-Wom) Aplikasi Tiktok Terhadap Impulse Buying Produk Fashion Pada Generasi Z Di Kota Surabaya Fiddinia. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, November, 9(21), 348–360.

Ilmi, M. (2025). Pengaruh Konten Review di Tiktok sebagai E-WOM terhadap Perilaku Implusive Buying Produk Basreng. The Commercium., 09(01), 287–297.

Joesyiana, K. (2020). Pengaruh Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Media Online Shop Shopee Di Pekabaru (Survey pada Mahasiswa Semester VII Jurusan Pendidikan Akuntansi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Islam Riau). Jurnal Valuta, Vol. 4(1), 71–85.

Josua, D. P. (2023). Citizen Science Review: Bagaimana Kecantikan Dipandang Secara Psikososial? Jurnal Psikologi, 16(2), 292–314. https://doi.org/10.35760/psi.2023.v16i2.7908

Keiser, S., & Tortora, P. G. (2022). opinion leader. In The Fairchild Books Dictionary of Fashion. https://doi.org/10.5040/9781501365287.1918

Kerlinger, F. N., & Lee, H. B. (2000). Foundations of Behavioral Research 4th Edition. Journal of Social Development.

Kotler, P., & Keller, K. L. (2012). Manajemen pemasaran edisi kedua belas jilid 1. Penerbit: PT. Indeks. Jakarta.

Kusumaningrum, A., Wicaksono, B., & Saniatuzzulfa, R. (2018). Hubungan Electronic Word of Mouth dan Hedonic Shopping Motivation dengan Perilaku Konsumtif Produk Make Up pada Mahasiswi. Jurnal Psikologi, 14(1), 50–59.

Manullang, W. C., & Gultom, D. K. (2024). Pengaruh Word Of Mouth dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian MS Glow Dengan Gaya Hidup Sebagai Variabel Intervening. Jesya, 7(1), 750–765. https://doi.org/10.36778/jesya.v7i1.1362

Melewar, T. C., Dennis, C., & Kent, A. (2014). Global design, marketing and branding: Introduction to the special issue. Journal of Business Research, 67(11), 2241–2242. https://doi.org/10.1016/j.jbusres.2014.06.011

Minor, M., Mowen, & C, J. (2002). Perilaku Konsumen. Jakarta : Erlangga.

Nasikah, D., & Yuliyanto, I. (2022). Peran Kinerja Dinas Perdagangan Kota Metro Dalam Rangka Mewujudkan Program Penguatan Pasar Di Bidang Industri Kecil Dan Menengah. Jurnal Manajemen DIVERSIFIKASI, 2(1), 118–130. https://doi.org/10.24127/diversifikasi.v2i1.1206

Nur, D. S., & Octavia, A. (2022). Pengaruh Electronic Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Dengan Kepercayaan Konsumen Sebagai Mediasi Pada Marketplace Shopee Di Kota Jambi. Jurnal ManajemenTerapan Dan Keuangan (Mankeu) Vol., 11(02), 387–399.

Nuryadi, Astuti, T. D., Utami, E. S., & Budiantara, M. (2017). Buku Ajar Dasar-dasar Statistik Penelitian. In Sibuku Media.

Pambagyo, E. P., & Karnawati, Y. (2020). Pengaruh Electronic Word Of Wom Dan Hedonic Shopping Value Terhadap Impluse Buying Pada Online Shop. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 1(2), 513–520.

Ponirin, & Nur, W. B. (2021). Pengaruh Electronic Word of Mouth Terhadap Perilaku Konsumtif Melalui Hedonic Shopping Motives. Jurnal Ilmu Manajemen, 7(4), 333–344. https://doi.org/https://doi.org/10.22487/jimut.v7i4.250

Putri, A. F. (2018). Pentingnya Orang Dewasa Awal Menyelesaikan Tugas Perkembangannya. SCHOULID: Indonesian Journal of School Counseling, 3(2), 35. https://doi.org/10.23916/08430011

Rahmani, P. I. (2019). Pengaruh Perilaku Konsumtif Dan Country Of Origin Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik (Studu Pada Wanita Bekerja Di Wilayah Surabaya). Jurnal Ilmu Manajemen, 7(2), 508–514.

Rosen, B. C., & Fromm, E. (1956). The Sane Society. American Sociological Review. https://doi.org/10.2307/2089119

Sanny, B. I., & Dewi, R. K. (2020). Pengaruh Net Interest Margin (NIM) Terhadap Return on Asset (ROA) Pada PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat Dan Banten Tbk Periode 2013- 2017 Bisma. Jurnal E-Bis (Ekonomi-Bisnis), 4(1), 78–87.

Santoso, M. K. (2023). Pengaruh Lifestyle, Electronic Word Of Mouth (E-Wom) Dan Service Quality Terhadap Keputusan Pembelian Produk Pakaian Pada Ping Online Shop Purwokerto.

Sari, F. M. (2021). Hubungan Antara Intensitas Penggunaan Media Sosial Dengan Perilaku Konsumtif Pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Islam Riau SKRIPSI.

Septiansari, D., & Handayani, T. (2021). Pengaruh Belanja Online Terhadap Perilaku Konsumtif pada Mahasiswa di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Ekonomi Dan Manajemen Teknologi, 5(1), 53–65. http://journal.lembagakita.org

Simanungkalit, D. F. (2023). Pengaruh E-Wallet Dan E-Wom Terhadap Perilaku Konsumtif Dengan Gender Sebagai Variabel Moderasi.

Sofiana, I. I., & Indrawati, E. S. (2020). Hubungan Antara Harga Diri Dengan Perilaku Konsumtif Membeli Kosmetik Pada Mahasiswi Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomika Dan Bisnis Universitas X Semarang. Jurnal EMPATI, 9(1), 58–64. https://doi.org/10.14710/empati.2020.26922

Suriani, N., Jailani, M. S., & Risnita. (2023). Konsep Populasi dan Sampling Serta Pemilihan Partisipan Ditinjau Dari Penelitian Ilmiah Pendidikan. Jurnal Pendidikan Islam, 1(2), 24–36.

Susanto, P. A., & Savira, S. I. (2021). Hubungan Antara Konformitas Dengan Perilaku Konsumtif Pengguna E-Commerce Marketplace. Jurnal Penelitian Psikologi BukaLapak, 8(9).

Usmadi, U. (2020). Pengujian Persyaratan Analisis (Uji Homogenitas Dan Uji Normalitas). Inovasi Pendidikan, 7(1), 50–62. https://doi.org/10.31869/ip.v7i1.2281

Zaqiyah, S., & Muszdalifah, L. (2023). Pengaruh Celebrity Endorse Dan Label Halal Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Brand Image Pada Produk Ms Glow (Studi Kasus Pada Toko Firfi Ms Glow Sidoarjo). Journal of Young Entrepreneurs, 2(1), 167–176.

Downloads

Abstract Views : 0
Downloads Count: 0

Published

2025-04-27

How to Cite

Zulaikha, S., & Hardew, A. K. (2025). Hubungan Electronic Word Of Mouth dengan Perilaku Konsumtif Produk Kosmetik pada Wanita Karier. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 11(2). https://doi.org/10.31949/educatio.v11i2.12977

Issue

Section

Articles

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.