Analisis Prestasi Belajar Siswa Pada Pembelajaran Daring di Masa Pandemi COVID-19
DOI:
https://doi.org/10.31949/educatio.v7i1.882Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana prestasi belajar anak pada pembelajaran daring saat pandemi covid-19. Jenis penelitian yang digunakan yakni penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik wawancara mendalan dan dokumentasi yang bersumber pada data yang valid. Hasil penelitian adalah pandemi covid-19 membawa dampak besar pada hasil prestasi belajar anak. Dalam belajar pada pembelajaran daring siswa mengalami lebih banyak kesulitan dalam belajar. Prestasi belajar anak sulit dipantau secara langsung oleh guru. Penerapan cara belajar yang efektif dan efisien pada pembelajaran daring akan memengaruhi prestasi belajar yang baik. Terdapat faktor-faktor lain yakni faktor eksternal yakni keluarga sangat berpengaruh pada prestasi belajar anak.
Keywords:
pembelajaran daring, prestasi belajar, pandemi covid-19Downloads
References
Putria, Hilna dkk. 2020. Analisis Proses Pembelajaran Dalam Jaringan (Daring) Masa Pandemi COVID-19 Pada Guru Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu. Vol 4 (4): 861-872.
Sanjaya Wina. 2012. Media Komunikasi Pembelajaran. Jakarta: Kencana.
Syafi’i, Ahmad, dkk. 2018. Study Tentang Prestasi Belajar Siswa Dalam Berbagai Aspek dan Faktor yang Mempengaruhi. Jurnal Komunikasi Pendidikan. Vol. 02. No. 02.
Tu’u, Tulus. 2004. Peran Disiplin pada Perilaku dan Prestasi Siswa. Jakarta: PT. Grasindo.
Umar, Munirwan. 2015. Peranan orang tua dalam meningkatkan prestasi belajar anak. Jurnal Ilmiah Edukasi. 1(1).
Published
How to Cite
Issue
Section
License
An author who publishes in the Jurnal Educatio FKIP UNMA agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work