PENERAPAN MEDIA VIDEO ANIMASI DALAM PEMBELAJARAN SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN MENYIMAK SISWA KELAS VI
DOI:
https://doi.org/10.31949/educatio.v5i1.12Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan menyimak siswa dengan menggunakan media video animasi di SD V Mejobo Kudus. Subjek pada penelitian adalah siswa kelas VI tahun pelajaran 2017/2018 yang berjumlah 10 siswa. Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dilakukan dalam dua siklus dan 4 kali pertemuaan. Data untuk penelitian ini diperoleh dari lokasi dan peristiwa, partisipan, dan dokumen. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, tes dan angket. Teknik validasi data menggunakan expert jugmend yaitu menurut validasi pakar atau ahli dalam bidang Bahasa Indonesia. Data dianalisis dengan menggunakan teknik analisis deskriptif komparatif dan statistic atau kuantitatif. Hasilnya, ditemukan bahwa capaian pembelajaran menggunakan video animasi memperoleh ketuntasan sebesar 70% dan 30 tidak tuntas pada siklus I. Pada siklus II menjelaskan bahwa sebanyak 90% siswa tuntas dan 10% tidak tuntas dibawah KKM. Dari data menejelaskan bahwa peningkatan dari siklus I dan Siklus II sebesar 20%. Penggunaan media video animasi sangat efektif dalam meningkatkan pembelajaran menyimak siswa.
Keywords:
media video animasi, kemampuan menyimakDownloads
References
Anwar, M. (2017). Implementasi Kurikulum 2013 dalam Pembelajaran Bahasa Inggris. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra, 19(2), 47-58.
Arikunto, S. (2013). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
Daryanto, D., & Purnomo, Y. W. (2018). Penerapan Media Pembelajaran dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 3(1), 1-10.
Fajrin, M. (2019). The Relationship between Reading Interests, Reading Comprehension Ability, and Reading Achievement: A Study on Indonesian High School Students. Journal of Language and Literature Education, 2(2), 45-54.
Gagne, E. D., & Smith, L. (2010). The cognitive psychology of listening. In H. L. Van Oostendorp & C. S. E. Shohov (Eds.), Research on sociocultural influences on motivation and learning (pp. 189-215). Emerald Group Publishing Limited.
Goh, C. C. M. (2000). A cognitive perspective on language learners' listening comprehension problems. System, 28(1), 55-75.
Gunawan, I., & Purwanto, A. (2019). Pengembangan Media Video Animasi Berbasis Audio dalam Pembelajaran Menyimak. Jurnal Cakrawala Pendidikan, 38(2), 177-186.
Harmer, J. (2007). The practice of English language teaching (4th ed.). Pearson Education Limited.
Kolb, D. A. (1984). Experiential learning: Experience as the source of learning and development. Prentice Hall.
Mayer, R. E. (2005). The Cambridge handbook of multimedia learning. Cambridge University Press.
Putra, A. E. (2019). Efektivitas Penerapan Media Pembelajaran dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran. Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran, 3(2), 109-116.
Tarigan, H. G. (2017). Pengajaran Keterampilan Berbahasa. Bandung: PT Angkasa.
Tarigan, H., & Saefulloh, M. (2019). Pengembangan media pembelajaran video animasi sebagai sarana pendukung pembelajaran matematika. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 6(1), 38-48.
Wilson, J. M. (2019). The Effects of Technology on Student Learning in Higher Education. Journal of Higher Education Theory and Practice, 19(4), 10-22.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2019 Mila Roysa, Ristiyani

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the Jurnal Educatio FKIP UNMA agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work