Pengembangan Video Pembelajaran Berbasis Animasi Terhadap Kemampuan Representasi Matematis Siswa
DOI:
https://doi.org/10.31949/educatio.v10i1.7202Abstract
Kemampuan siswa belajar berbasis animasi terhadap kemampuan representasi khususnya soal matematika kurang dalam penggunaannya saat proses pembelajaran merupakan hal yang harus diperhatikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan video berbasis animasi terhadap kemampuan representasi siswa sekolah menengah pertama dan menguji kualitasnya berdasarkan valid, praktis dan efektif. Jenis penelitian ini adalah penelitian R&D dengan model pengembangan ADDIE ( Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation). Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswakelas VII SMP Daarul Falaah yang berjumlah 28 siswa. Teknis pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, dokumentasi, angket dan test uraian. Instrumen yang digunakan yaitu lembar validasi ahli, angket respon dan tes kemampuan representasi matematis siswa. Teknis analisis data dalam penelitianini menggunakan Uji T Dua Sampel Berpasangan dan N-Gain. Hasil penelitian menunjukan bahwa peniliain video animasi oleh ahli mendapat nilai sebesar 83% dengan kategori sangat valid atau sangat layak untuk dicoba. Hasil angket respon guru dan siswa diperoleh rata-rata skor siswa dan guru adalah 86% sehingga termasuk kategori sangat praktis. Berdasarkan hasil uji hipotesis dan analisis N-Gain memperoleh hasil 6,87 yang menunjukan bahwa terjadi peningkatan kemampuan representasi siswa dalam kategori sedang sehingga dinyatakan efektif.
Keywords:
Kemampuan Representasi Matematis, Animasi, Video PembelajaranDownloads
References
Agustien, R., Umamah, N., & Sumarno, S. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Video Animasi Dua Dimensi Situs Pekauman di Bondowoso Dengan Model Addie Mata Pelajaran Sejarah Kelas X IPS. Jurnal Edukasi, 5(1), 19. https://doi.org/10.19184/jukasi.v5i1.8010
Ahyar, H., Maret, U. S., Andriani, H., Sukmana, D. J., & Mada, U. G. (2020). Buku Metode Penelitian Kualitatif & Kuantitatif (Issue April).
Andriani, O. W. (2020). Pentingnya Perkembangan Pembaharuan Kurikulum dan Permasalahannya Oleh.
Dian Anggraeni, R., & Kustijono, R. (2013). Pengembangan Media Animasi Fisika Pada Materi Cahaya Dengan Aplikasi Flash Berbasis Android. Jurnal Penelitian Fisika Dan Aplikasinya (JPFA), 3(1), 11. https://doi.org/10.26740/jpfa.v3n1.p11-18
Fantrima Santri Syafri. (2017). Kemampuan Representasi Matematis Dan Kemampuan Pembuktian Matematika. Jurnal Edumath, 3(1), 49–55. http://ejournal.stkipmpringsewu-lpg.ac.id/index.php/edumath
Laurence, F. Y., Oktaviana, D., & Haryadi, R. (2022). PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA EDUKATIF BERBASIS FILM KARTUN TERHADAP. 278–287.
Melati, E., Fayola, A. D., Hita, I. P. A. D., Saputra, A. M. A., Zamzami, Z., & Ninasari, A. (2023). Pemanfaatan Animasi sebagai Media Pembelajaran Berbasis Teknologi untuk Meningkatkan Motivasi Belajar. Journal on Education, 6(1), 732–741. https://doi.org/10.31004/joe.v6i1.2988
Prasetya, W. A., Suwatra, I. I. W., & Mahadewi, L. P. P. (2021). Pengembangan Video Animasi Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Matematika. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan, 5(1), 60–68. file:///D:/Semester 7/jurnal kajian relevan/32509-78001-1-PB (1).pdf
Pratama, Y. A., & Mashuri. (2023). Kemampuan Representasi Matematis Siswa Kelas VII pada Pembelajaran Somatic, Auditory, Visualization, Intellectually (SAVI) Berbantuan Video Animasi. PRISMA (Prosiding Seminar Nasional Matematika), 606–613.
Presiden RI. (2022). Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2022 Tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 Tentang Standar Nasional Pendidikan. Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2022, 1–16. https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/196151/pp-no-4-tahun-2022
Silviani, E., Mardiani, D., & Sofyan, D. (2021). Analisis Kemampuan Representasi Matematis Siswa SMP pada Materi Statistika. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 10(3), 483–492. https://doi.org/10.31980/mosharafa.v10i3.1011
Suryaman, M. (2020). Orientasi Pengembangan Kurikulum Merdeka Belajar. 13–28.
Susanti, S., Duskri, M., & Rahmi, M. (2019). Peningkatan Kemampuan Representasi Matematis melalui Model Problem-Based Learning pada Siswa SMP/MTs. Suska Journal of Mathematics Education, 5(2), 77. https://doi.org/10.24014/sjme.v5i2.7357
Utari, D., Fadiawati, N., & Tania, L. (2017). Students’ Representational Ability on Chemical Equilibrium Material Using Animation Based on Chemical Representation. Journal of Chemistry Education and Learning, 6(3), 414–426.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Anggia Murni, Novi Andri Nurcahyono, Hamidah Suryani Lukman

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the Jurnal Educatio FKIP UNMA agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work