Efektivitas Model Connected Mathematics Project Terhadap Kemampuan Penalaran Matematis dan Kecemasan Matematika
DOI:
https://doi.org/10.31949/educatio.v8i3.2305Abstract
Kemampuan penalaran matematis adalah salah satu aspek terpenting dan mendasar dalam matematika. Kemampuan ini dapat dikembangkan melalui model pembelajaran yang dapat menstimulus siswa untuk membangun pengetahuan penalarannya sendiri. Salah satu model pembelajaran dengan karakteristik tersebut adalah Connected Mathematics Project (CMP). Maka dari itu, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas model pembelajaran CMP terhadap kemampuan penalaran matematis dan kecemasan matematika. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode eksperimen dengan desain kuasi eksperimen. Desain kuasi eksperimen yang digunakan dalam penelitian ini adalah the nonequivalent posttest-only control group design. Penelitian dilakukan di salah satu SMK di Karawang. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik cluster random sampling. Dengan jumlah sampel sebanyak 18 siswa kelas eksperimen dan 18 siswa kelas kontrol. Instrumen yang digunakan adalah tes kemampuan penalaran matematis yang terdiri atas tiga soal tes uraian dan angket kecemasan matematika. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) kemampuan penalaran matematis siswa pada model pembelajaran CMP lebih tinggi daripada siswa pada pembelajaran konvensional. 2) persentase rata-rata sikap kecemasan siswa pada model pembelajaran CMP lebih rendah daripada siswa pada pembelajaran konvensional, dan 3) Efektifitas pembelajaran CMP terhadap kemampuan penalaran matematis dan kecemasan matematika tergolong tinggi.
Keywords:
Connected Mathematics Project (CMP), kecemasan matematika, Kemampuan Penalaran MatematisDownloads
References
Anita, I. W. (2014). Pengaruh kecemasan matematika (mathematics anxiety) terhadap kemampuan koneksi matematis siswa SMP. Infinity Journal, 3(1), 125-132. https://doi.org/10.22460/infinity.v3i1.p125-132.
Ashcraft, M.H., & Faust, M.W. (1994). Mathematics anxiety and mental arithmetic performance: An exploratory investigation. Cognition and Emotion, 8. 97–125.
Auliya, R. N. (2017). Pengaruh Pembelajaran Kooperatif Terhadap Kecemasan Matematika. Jurnal SAP, 2(2).
Cohen, J (1992). A power primer. Psychological Bulletin. 112 (1): 155–159. doi:10.1037/0033-2909.112.1.155.
Fatimah, A. T. (2020). Karakteristik Kemampuan Pemahaman Dan Penalaran Matematis Siswa Smk Pada Tugas Matematis Berbasis Kompetensi Keahlian Ditinjau Dari Tingkat Kemampuan Awal Matematis.Thesis di Publikasi. Universitas Pendidikan Indonesia.
FitzSimons, G.E. (2014).Commentary on vocational mathematics education: where mathematics education confronts the realities of people’s work. Educ Stud Math. 86 (2).
Lacroix, L. (2014). Learning to see pipes mathematically : preapprentices’ mathematical activity in pipe trades training. https://doi.org/10.1007/10649-014-9534-6
Lestari, K. E., & Yudhanegara, M.R. (2018). Penelitian Pendidikan Matematika, Edisi Ketiga. Bandung: Refika Aditama.
Mulyani, A.(2017). Pengaruh Model Pembelajaran Connected Mathematics Project Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep dan Penalaran Matematis di Madrasah Aliyah. Jurnal Pendidikan Matematika Raflesia, 2(2).
Nurmila. (2016). Hubungan Antara Kecemasan Matematika dan Kesulitan Belajar dengan Perilaku Belajar Siswa di SMPN 3 Tanete Riaja Kabupaten Barru. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
Purnamasari, W. (2013). Penerapan Model Connected Mathematics Project (Cmp) Dalam Upaya Meningkatkan Kemampuan Penalaran Adaptif Siswa SMP: Suatu Penelitian Kuasi Eksperimen terhadap Siswa Kelas VIII SMP Negeri 45 Bandung. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.
Rizta, A., Antari, L. (2019). Tingkat Mathematics Anxiety Pada Mahasiswa Calon Guru Matematika. Jurnal Pendidikan Matematika. 13(1). 9-20.
Sari, P. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Conncted Mathematics Project (CMP) Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika. Jurnal Pendidikan Matematika Raflesia, 5(1).
Sawilowsky, S. (2003). Deconstructing Arguments from the Case Against Hypothesis Testing. Journal of Modern Applied Statistical Methods. 2 (2): 467–474.
Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif.Bandung: Alfabeta.
Sugiyono.(2013). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Suharyadi. (2003). Hasil belajar Matematika: Studi Korelasi Antara Konsep Diri, Kecemasan dan Hasil Belajar Martematika Siswa SD Kelas V. Thesis, Universitas Negeri Jakarta.
Suryabrata, S. (2013). Metodologi Penelitian. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.
Wafirah, M., Asih T. (2019) Mathematical reasong and math anxiety on connected mathematics project based on quantum learning. Unnes Journal of Mathematics Education Research , 8 (1), 104-110
Yulia, Winda. (2012). Implementasi Pembelajaran Matematika dengan Pendekatan Investigasi dalam Meningkatkan Kemampuan Penalaran Matematis Siswa SMP. Skripsi di Publikasi. Universitas Pendidikan Indonesia.
Yuliana, Nelly. (2013). Pengaruh Pendekatan Differentiated Instruction (DI) Terhadap Kecemasan Matematika (Math Anxiety), Peningkatan Kemampuan Pemahaman, dan Penalaran matematis Siswa SMK: Studi Kuasi Eksperimen pada SMK Salah Satu di Kabupaten Bangka Bangka Tengah. Skripsi di Publikasi. Universitas Pendidikan Indonesia.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Erna Aprillia, Karunia Eka Lestari

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the Jurnal Educatio FKIP UNMA agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work