PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR TEMA INDAHNYA KEBERSAMAAN DI KELAS IV
DOI:
https://doi.org/10.31949/educatio.v6i2.497Abstract
Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa pada tema indahnya kebersamaan di kelas IV SDN 075061 Balodano. Hal ini dibuktikan dari hasil penelitian yang dilakukan pada postes siklus I siswa yang mendapat nilai tuntas sebanyak 14 orang (56%) sedangkan 12 orang (45%) mendapat nilai tidak tuntas, dengan rata-rata hasil belajar 69,46. Pada postes siklus II ketuntasan hasil belejar siswa meningkat menjadi 24 orang (92%) dan yang tidak tuntas 2 orang (8%), dengan rata-rata hasil belajar 90,11. Selanjutnya dari observasi kengiatan guru dalam melaksanakan pembelajaran pada siklus I diperoleh rata-rata 76,36% dan pada siklus II hasil observasi guru meningkat menjadi 94,54%. Selanjutnya dari hasil observasi terhadap kegiatan siswa pada siklus I diperoleh rata-rata 69,09 dan pada siklus II hasil observasi siswa meningkat menjadi 94,54. Peningkatan hasil belajar tersebut terjadi setelah adanya perbaikan tindakan pada siklus II. Tindakan diberhentikan pada siklus II kaerena telah mencapai kriteria keberhasilan. Dengan demikian diperoleh simpulan bahwa dengan penerapan model problem based learning terjadi peningkatan terhadap hasil belajar tema indahnya kebersamaan siswa kelas IV SDN 075061 Balodano.
Keywords:
Hasil Belajar, Model Problem Based LearningDownloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
An author who publishes in the Jurnal Educatio FKIP UNMA agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work