Akurasi Shooting Futsal: Permainan Target Versus Permainan Konvensional di Ekstrakurikuler Futsal
DOI:
https://doi.org/10.31949/educatio.v9i1.4409Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui permainan target dapat meningkatkan akurasi Shooting pada peserta ekstrakurikuler futsal, permainan konvensional dapat meningkatkan akurasi Shooting pada peserta ekstrakurikuler futsal dan mengetahui mana yang lebih signifikan antara permainan target dan permainan konvensional terhadap akurasi Shooting pada peserta ekstrakurikuler futsal. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Quasi Eksperimental dengan desain penelitian pretest-posttest control group design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh peserta eksrakurikuler SMK Yasti Cisaat. Teknik Pengambilan sampel pada penelitian ini, yaitu sampling total dan pembagian kelompok menggunakan cara ordinal pairing. Untuk instrument yang digunakan yaitu berupa tes tendangan shooting ke arah sasaran. Penelitian dilakukan sebanyak 10 kali pertemuan dengan melakukan tes kemampuan awal (Pretest) kemudian diberikan perlakuan 8 kali pertemuan dengan menggunakan permainan target dan permainan konvensional lalu dilakukan tes kemampuan akhir (Posttest). Hasil penelitian menunjukkan permainan target dapat meningkatkan akurasi shooting. Penelitian ini juga menunjukkan hasil bahwa permainan konvensional juga dapat meningkatkan akurasi shooting peserta eksrakurikuler futsal SMK Yasti Cisaat. Namun permainan target memiliki pengaruh lebih signifikan dari pada permainan konvensional dalam meningkatkan akurasi shooting pada peserta ekstrakurikuler SMK Yasti Cisaat.
Keywords:
Akurasi shooting, permainan target, permainan konvensional, futsalDownloads
References
Arwih, M. Z. (2022). Hubungan Power Otot Lengan Dan Koordinasi Mata Tangan Dengan Kemampuan Shooting Bola Tangan Mahasiswa Jurusan Ilmu Keolahragaan Angkatan 2021 Fkip Uho. Jurnal Ilmu Keolahragaan, 21(2), 120-128.
Buya, P. A., Tamunu, D., & Sumarauw, F. D. (2021). Pengaruh Latihan Permainan Target Terhadap Ketepatan Shooting Dalam Permainan Futsal. Physical: Jurnal Ilmu Kesehatan Olahraga, 2(1), 108-122.
Faisal, A. (2018). Pengaruh Model Latihan Sasaran dan Inter Pass Shoot Terhadap Akurasi Shooting Siswa SSB Bina Utama Kab. Semarang Usia 14 dan 15 Tahun. Pend. Kepelatihan Olahraga-S1, 7(5).
Hanafi, M., Hakim, A., & Bulqini, A. (2020). Pengaruh Model Permainan Target Terhadap Akurasi Mengumpan Dalam Permainan Sepak Takraw. JSES: Journal of Sport and Exercise Science, 3(1), 23-29.
Hardi, S. T. (2019). Meningkatkan Kemampuan Teknik Dasar Shooting Futsal Menggunakan Metode Drill. Indonesia Ferformance Jurnal.
Haris, A., Wahyudi, U., & Yudasmara, D. S. (2020). Pengaruh Latihan Metode Drill Dan Metode Bermain Terhadap Keterampilan Passing Siswa Ekstrakurikuler Futsal. Sport Science and Health, 2(2), 105-113.
Kresnayadi, I. P. E. (2015). Pengaruh Pelatihan High Pulley Curls Dan Low Pulley Curls Terhadap Kekuatan Dan Hypertrophy Otot Lengan. Jurnal Pendidikan Kesehatan Rekreasi, 1(2), 82-88.
Lumbantoruan, T., Atiq, A., & Bafadal, M. F. (2021). Keefektifan Latihan Game Of Target Terhadap Passing Sepak Bola. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK), 10(3).
Sugiyono, (2016). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sumarna, D. (2021). Pengaruh Permainan Target Secara Bertahap Terhadap Kemampuan Shooting Dalam Permainan Sepakbola. SPORTIF: Jurnal Pendidikan Jasmani, Kesehatan, dan Rekreasi, 6(1), 9-20.
Suryadi, O. R., Maulana, F., & Saputri, H. (2021). Pengaruh Permainan Target Terhadap Akurasi Shooting Pada Permainan Futsal dalam ektrakurikuler SMAN 2 Kota Sukabumi. Riyadhoh: Jurnal Pendidikan Olahraga, 4(1), 88-90.
Wibawa, H. N. (2017). Pengaruh Permainan Target Terhadap Kemampuan Shooting Dalam Permainan Sepakbola Pada Siswa Kelas Khusus Olahraga Di SMA N 2 Playen Gunungkidul. Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, 6(2).
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Naufal Syahrul Anwari, Firman Maulana, Firman Septiadi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the Jurnal Educatio FKIP UNMA agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work