Perbandingan Latihan Zig-zag Run dan Ladder Drill Dalam Meningkatkan Keterampilan Dribbling

Authors

  • Raditya Juliansyah Universitas Muhammadiyah Sukabumi
  • Ahmad Alwi Nurudin Universitas Muhammadiyah Sukabumi
  • Wening Nugraheni Universitas Muhammadiyah Sukabumi

DOI:

https://doi.org/10.31949/educatio.v9i1.4394

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi rendahnya keterampilan dribbling pada peserta ektrakulikuler futsal di SMPN 4 Kota Sukabumi. Penelitian ini bertujuan untuk melihat perbedaan metode latihan zig-zag run dan ladder drill dalam meningkatkan keterampilan dribbling peserta ektrakulikuler futsal. Metode penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengin jenis eksperimen. Desain penelitian menggunakan teknik pretest-posttest control group design. Penelitian ini dilaksanakan di SMPN 4 Kota Sukabumi dengan sampel peserta ektrakulikuler futsal sebanyak 22 orang. Dalam mengumpulkan data, penelitian ini mengunakan instrumen tes keterampilan dribbling. Hasil dari penelitian yang telah dilakukan menunjukkan bahwa baik Latihan zig zag run maupun ladder drill berpengaruh secara signifikan dalam meningkatkan keterampilan dribbling pada peserta ektrakulikuler futsal. Namun peningkatan keterampilan dribbling dengan menggunakan dua metode ini berbeda, dengan ladder drill sebesar 6% sedangakan zig-zag run sebesar 5%. Kesimpulan dari penelitian ini adalah latihan ladder drill lebih baik dibandingkan zig-zag run dalam meningkatkan keterampilan dribbling.

Keywords:

zig-zag run, ladder drill, keterampilan dribbling, futsal

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ahmad, N. (2018). Pengaruh Latihan Zig Zag Run Terhadap Kelincahan Atlet Pencak Silat Tapak Suci Lebong. Journal Physical Education, Health and Recreation, 2(2), 181.

Ariyanto, D., Putra, A. N., Emral, E., & Wulandari, I. (2023). Kemampuan Teknik Dasar Pemain Futsal Klub Seggeh Rimbo Bujang Kabupaten Tebo. Jurnal JPDO, 6(3), 103-108.

Arwandi, J., & Ardianda, E. (2018). Latihan zig-zag run dan latihan shuttle run berpengaruh terhadap kemampuan dribbling sepakbola. Jurnal Performa Olahraga, 3(01), 32-32.

Arwih, M. Z. (2019). Hubungan Kelincahan dengan Kemampuan Menggiring Pada Permainan Bola Basket Mahasiswa Jurusan Ilmu Keolahragaan Angkatan 2017 fkip uho. Jurnal ilmu keolahragaan, 18(1), 63-71.

Deswanti, S., Putra, M. A., & Janiarli, M. (2020). Hubungan Kecepatan Lari 30 Meter Dan Kelentukan Dengan Kemampuan Lompat Jauh Pada Siswa Ekstrakurikuler Atletik Smp Negeri 2 Rambah. Journal Of Sport Education and Training, 1(1), 9-19.

Fauziah, K. N., Sudianto, S., & Nabella, S. D. (2022). Pengaruh Kelengkapan Data, Ketelitian, Kecepatan Dan Ketepatan Waktu Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Pt Federal International Finance (Fif) Cabang Batam. Postgraduate Management Journal, 2(1), 40-51.

Febrian, R. A., & Bakti, A. P. (2021). Latihan Ball Feeling Dan Latihan Ladder Drill Terhadap Kelincahan Menggiring Bola Pemain Sepakbola. Jurnal Kesehatan Olahraga, 9(03).

Frananda, F., Astuty, L. T., & Martiani, M. (2022). The Effect of Zig-Zag Running Training Using Weights on Dribbling Skills in Football Games for Extracurricular Students at Sma Negeri 6 Bengkulu Selatan. International Journal of Multidisciplinary, 1(1), 13-18.

Hamzah, B., & Hadiana, O. (2018). Pengaruh penggunaan model problem based learning terhadap keterampilan passing dalam permainan futsal. JUARA: Jurnal Olahraga, 3(1), 1-7.

Hendro, H., & Gusril, G. (2020). Pengaruh Latihan Three Corner Drill Dan Zig-Zag Run Terhadap Peningkatan Kelincahan Pemain Bola Basket Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Pasaman Kabupaten Pasaman Barat. Jurnal Stamina, 3(11), 786-795.

Hidayat, R., Riswanto, A. H., & Hasanuddin, M. I. (2021). The Effect of Shuttle Run and Zig-Zag Run Training On Dribbling Skills. Jp. jok (Jurnal Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan), 5(1), 113-125.

Irham, A., & Prianto, D. A. (2021). Pengaruh Latihan Speed Ladder Drill Untuk Meningkatkan Kecepatan Dan Kelincahan Pada Pemain Ku 16 Soccer Private Ssb Saa (Sulkhan Arif Academy) Tuban. Jurnal Prestasi Olahraga, 4(12), 141-146.

Jannah, M., & Imron, M. (2017). Perbedaan Kombinasi Dynamic Stretching Dan Latihan Lari Zig-Zag Dengan Static Stretching Dan Latihan Lari Zig–Zag Terhadap Kelincahan Pemain Futsal (Doctoral dissertation, Universitas' Aisyiyah Yogyakarta).

Kerru, A., Saparia, A., & Wahyudi, A. S. B. S. E. (2015). Pengaruh Latihan Shuttle Run dan Lari Zig-zag Terhadap Keterampilan Dribbling dalam Permainan Bola Basket Pada Siswa SMP Negeri 1 Biromaru. Tadulako Journal Sport Sciences And Physical Education, 3(12).

Malasari, C. A. (2019). Pengaruh Latihan Shuttle-Run dan Zig-Zag Run terhadap Kelincahan Atlet Taekwondo. Gelanggang Olahraga: Jurnal Pendidikan Jasmani Dan Olahraga, 3(1), 81-88.

Mas, N., Humaedi, H., & Wahyudi, A. S. B. S. E. (2018). Pengaruh Latihan Ladder Drill Dan T-Drill Terhadap Peningkatan Kemampuan Dribbling Dalam Permainan Futsal Pada Anak Lksa Al-Mabrukah Kartini. Tadulako Journal Sport Sciences And Physical Education, 6(1), 64-73.

Neviantoko, G. Y., Mintarto, E., & Wiriawan, O. (2020). Pengaruh Latihan Five Cone Snake Drill, V-Drill dan Lateral Two In The Hole, In Out Shuffle terhadap Kelincahan dan Kecepatan. Multilateral: Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga, 19(2), 154-163.

Pramukti, T., & Junaidi, S. (2014). Pengaruh latihan ladder drill dan latihan abc run terhadap peningkatan kecepatan pemanjatan jalur speed atlet panjat tebing FPTI Kota Magelang. Journal of Sport Science and Fitness, 3(4).

Rajendran, K. (2016). Effect of Ladder Training on Agility among College level Football Players. International Journal of Recent Research and Applied Studies, 3(4), 23.

Razbie, R. Y., Nurudin, A. A., & Soleh, M. (2018). Pengaruh Latihan Lari Zig-Zag terhadap Penguasaan Teknik Dasar Dribbling pada Permainan Sepakbola Ekstrakurikuler SDN Sungapan Kecamatan Kadudampit 2018. Utile: Jurnal Kependidikan, 4(2), 47-57.

Rizhardi, R. (2017). Hubungan Kecepatan Dan Kelincahan Terhadap Kemampuan Dribbling Pada Peserta Ekstrakurikuler Bolabasket Di Smp Kartika 1-7 Padang. Wahana Didaktika: Jurnal Ilmu Kependidikan, 15(2), 111-122.

Sasmita, R. A., Wahyuni, S., Dwi Rosella, K., & Fis, S. (2015). Pengaruh Latihan Zig-Zag Run Terhadap Kecepatan Lari Pemain Futsal (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).

Udam, M. (2017). Pengaruh Latihan Shuttle-Run dan Zig-zag terhadap Kemampuan Dribbling Bola pada Siswa Sekolah Sepakbola (SSB) Imanuel USia 13-15 di Kabupaten Jayapura. Jurnal Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan, 3(1), 58-71.

Umansyah, N. (2019). Pengaruh Latihan Agility Ladder Exercise Terhadap Keterampilan Dribling Bola Dalam Permainan Sepakbola. JSES: Journal of Sport and Exercise Science, 2(2), 49-54.

Downloads

Abstract Views : 826
Downloads Count: 419

Published

2023-03-02

How to Cite

Juliansyah, R., Nurudin, A. A., & Nugraheni , W. (2023). Perbandingan Latihan Zig-zag Run dan Ladder Drill Dalam Meningkatkan Keterampilan Dribbling . Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(1), 217–222. https://doi.org/10.31949/educatio.v9i1.4394

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >> 

Similar Articles

<< < 7 8 9 10 11 12 13 14 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.