PEMBELAJARAN MATA KULIAH KETERAMPILAN BERBAHASA INDONESIA MELALUI LIVE STREAMING YOUTUBE BERBASIS OPEN BROADCAST SOFTWARE DAN WHATSAPP DI ERA PANDEMI COVID 19
DOI:
https://doi.org/10.31949/educatio.v6i2.704Abstract
Pembelajaran di era digitalitasi mendorong berbagai pihak bagi pelaku pendidikan mengikuti perkembangan zaman, terutama saat pandemi covid 19. Tujuan penelitian ini yakni mengetahui efektivitas pembelajaran melalui live streaming youtube berbasis open broadcast software dan whatsaap pada mata kuliah keterampilan berbahasa Indonesia. Metode penelitian menggunakan deskriptif kualitatif. Data diperoleh saat perkuliahan mata kuliah keterampilan berbahasa Indonesia semester gasal 2020/2021. Teknik pengumpulan data melalui simak catat rekam, pengamatan, dan dokumentasi. Analisis data pada penelitian ini menggunakan reduksi, penyajian data, dan penarikan simpulan. Hasil penelitian ini yakni bahwa proses pembelajaran daring melalui live streaming youtube berbasis OBS dan whatsaap pada saat perkuliahan berdampak positif hal ini dapat dibuktikan dengan adanya keterangan dalam proses pembelajaran yakni mahasiswa dapat memahami penjelasan dari dosen, mahasiswa mampu berinteraksi dalam proses pembelajaran, dan mahasiswa dapat mengulang kembali proses pembelajaran jika merasa ada kesulitan dengan memutar kembali video pembelajaran yang telah ada di channel youtube tersebut.
Keywords:
Efektivitas, daring, live streaming, OBS, pembelajaranDownloads
References
Gulo, Yuliusman., Anzelina, Dewi., Sinaga Reflina. 2020. Peningkatan Hasil Belajr Peserta Didik Menggunakan Media Audio Visual Tema Indahnya Kebersamaan Kelas IV. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 6(2). Majalengka: Universitas Majalengka.
Kurniawati, Lia. 2019. Pemanfaatan Teknologi Video Streaming di LPP TVRI Jawa Barat. Jurnal Komunikasi, 10(1). Jakarta: LPPM Universitas Bina Sarana Informatika.
Mujianto, H. 2019. Pemanfaatan Youtube sebagai Media Ajar dalam Meningkatkan Minat dan Motivasi Belajar. Jurnal Komunikasi Hasil Pemikiran dan Penelitian, 5(1), hlm. 135-159. Garut: Universitas Garut.
Purba, H.M.P., Sitepu, A., Silaban, P.J. 2020. Pengaruh Keterampilan Mengajar Guru Terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas V Mata Pelajaran Matematika. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 6(2). Majalengka: Universitas Majalengka.
Rahmah, Khumaida., Irianto, Sony., Supriatna. 2020. Pengembangan Media Videoscribe Tematik Berbasis Kompetensi Abad 21 Kelas V Sekolah Dasar. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 6(2). Majalengka: Universitas Majalengka.
Sunarsih, Sri. 2012. Pembelajaran Keterampilan Berbicara Model Kooperatif Teknik Mencari Pasangan dan Teknik Kancing Gemerincing pada Siswa Introver dan Ekstrover di SMP. Seloka, Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 1(1). Semarang: Universitas Negeri Semarang.
Zai, Efri Mawati., Anzelina, Dewi., Sinaga, Reflina., Silaban, Patri Janson. 2020. Penerapan Model Problem Based Learning untuk Meningkatkan Hasil Belajar Tema Indahnya Kebersamaan di Kelas IV. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 6(2). Majalengka: Universitas Majalengka.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
An author who publishes in the Jurnal Educatio FKIP UNMA agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work