Kemampuan Berbicara Siswa Kelas V SD Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia
DOI:
https://doi.org/10.31949/educatio.v9i4.6250Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan berbicara siswa pembelajaran
bahasa Indonesia serta mengetahui faktor yang mempengaruhi kemampuan berbicara pada pembelajaran bahasa Indonesia siswa kelas V SD Aisyiyah 01 Mataram. Jenis penelitian menggunakan deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Metode pengumpulan data menggunakan data primer yang diperoleh melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Objek penelitian adalah 22 siswa dan wali kelas V SD Aisyiyah 01 Mataram. Hasil penelitian menunjukan bahwa kemampuan berbicara siswa kelas V SD Asyiyah 01 Mataram pada pembelajaran bahasa indonesia memperoleh presentase sebesar 67% termasuk dalam kategori baik. Kemampuan berbicara siswa tersebut mencangkup aspek pelafalan sebesar 79% termasuk dalam kategori baik, aspek parabahasa sebesar 72% termasuk dalam kategori baik, aspek kebahasaan sebesar 66% termasuk dalam kategori baik, aspek isi pembicaraan memperoleh persentase sebesar 63% termasuk dalam kategori Cukup dan aspek bahasa tubuh memperoleh persentase sebesar 57% termasuk dalam kategori Cukup. Faktor yang mempengaruhi keterampilan berbicara siswa, meliputi factor pendukung dan faktor penghambat. Faktor pendukung yakni, kepercayaan diri, lingkungan rumah dan pergaulan sehari-hari siswa dengan teman sebayanya. Sedangkan, factor penghambat yakni, sikap individual siswa, kebiasaan belajar dan lingkungan tempat tinggal siswa
Keywords:
Kemampuan Berbicara, Bahasa Indonesia, Kelas V Sekolah DasarDownloads
References
Arianti. (2018). Peran Guru Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan, 12(2), 117–134.
Bungin, B. (2007). Penelitian Kualitatif. Jakarta: Kencana.
Dexa, N. A., Madeamin, R., & Arif, T. A. (2023). Pengaruh Penggunaan Metode Pembelajaran Learning Starts With A Question (LSQ) Terhadap Keterampilan Berbicara Siswa Kelas V SDN 25 Panaikang Kecamatan Bissappu Kabupaten Bantaeng. JKP: Jurnal Khasanah Pendidikan, 1(3), 274-276.
Fahmi, N. (2019). Menjadi Orang Tua Milenial: Panduan Praktis Mengasuh Anak di Era Digital. Semarang: Pendar Ilmu.
Fakhiroh, A., & Hidayatullah, S. (2018). Pengaruh Percaya Diri Terhadap Ketrampilan Berbicara. EL-IBTIKAR: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab, 7(1), 34-46.
Hazran. (2013). Kemampuan Berbicara Siswa Di Kelas III SDN Nomor I Tulo Kecamatan Dolo Kabupaten Sigi. Jurnal Kreatif Online, 6(3), 105–115.
Julianti, M., Yulidhar, S. H., & Nasution, D. (2019, December). Hubungan antara Kecemasan Siswa dan Kemampuan Berbicara. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan STKIP Kusuma Negara.
Magdalena, I., Safitri, D., & Adinda, A. P. (2021). Analisis Keterampilan Berbicara Siswa Kelas 3 Pada Pembelajaran Bahasa Indonesia Di Mi. Roudhotul Jannah Kota Tangerang. Jurnal Pendidikan Dan Dakwah, 3(2), 386–395. https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/pandawa
Nikmah D., A., A. Setyawan A, & Citrawati, T. (2020) Analisis Keterampilan
Berbicara pada Pembelajaran Bahasa Indonesia Siswa Kelas IV SD Negeri Buluh 2. Vol 1 No. 2. 2020.
Nurhayati, N., & Bissalam, U. (2020). Peningkatan Kemampuan Berbicara Siswa Kelas XII Madrasah Aliyah Negeri (Man) 1 Majene Melalui Pelatihan Public Speaking. Abdimas Toddopuli: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 1(2), 106-116.
Padmawati, K. D., Arini, W. N., & Yudiana, K. (2019). Analisis Keterampilan Berbicara Siswa Kelas V Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia. Journal for Lesson and Learning Studies, 2(2), 190–200.
Pamela, I. S., & Chan, F. (2019). Peranan Guru Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Dasar, 3(2), 23–30.
Rahmah, A., & Sodiq, S. (2021). Identifikasi Faktor Penyebab Kesulitan Belajar Keterampilan Berbicara Kelas VII-C SMP Negeri 15 Gresik Dan Solusinya. Jurnal Bapala, 8(06).
Rahmi, S., & Syukur, M. (2023). Analisis Penggunaan Bahasa Daerah dan Lemahnya Kemampuan Berbahasa Indonesia pada Siswa SD No. 249 Tunrung Ganrang. JURNAL SYNTAX IMPERATIF: Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan, 4(2), 131-139.
Theresia, M. (2018). Analisis Keterampilan Berbicara Siswa Kelas Tinggi Pada Pembelajaran Bahasa Indonesia Di Sekolah Dasar. JurnalMISI Institut Pendidikan Tapanuli Selatan, 1(1), 165–168.
Ummah, N. A., Ghufron, S., Kasiyun, S., Widiana Rahayu, D., & Nahdlatul Ulama Surabaya, U. (2020). PembelajaranKeterampilan Berbicara di Kelas IV Sekolah Dasar. Wanastra: Jurnal Bahasa Dan Sastra, 12(2), 120–128.
Wahyuningasti, E. (2022). Pengaruh Rasa Percaya Diri Terhadap Keterampilan Berbicara Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Siswa Kelas V SDN SeKecamatan Banyuurip Tahun Ajaran 2021/2022.
Yoga, S. N. (2015). Pengaruh Metode Outbond Dan Minat Belajar Terhadap Keterampilan Berbicara Siswa (Eksperimen Pada Siswa Kelas Viii SMP Kebumen 2 Dan MTS Triwarno Kutowinangun Kebumen). Jurnal Edukasi Kultura, 2(2), 74–86.
Zahra, D. E. (2022). Analisis Kemampuan Siswa Dalam Keterampilan Berbicara Pada Pembelajaran Bahasa Indonesia (Studi Kasus Pada Siswa Kelas V Sdn 6 Jatimulyo). Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Intan.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Dahlia, Siti Rohana Hariana Intiana, Husniati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the Jurnal Educatio FKIP UNMA agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work