Dampak Maraknya Aksi Verbal Bullying Terhadap Self-Esteem Peserta Didik Kelas Tinggi Di Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31949/educatio.v10i3.9060Abstract
Tindakan bullying merupakan tindakan yang umum ditemukan di sekolah - sekolah, salah satunya adalah tindakan verbal bullying. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak verbal bullying terhadap self-esteem peserta didik kelas tinggi di SDN 002 Koto Baru. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif asosiatif dan teknik pengambilan sampel acak berdasarkan rumus Slovin untuk memilih 58 responden. Instrument penelitian untuk penelitian ini adalah kuesioner skala likert, dan metode untuk menganalisis data adalah pengujian hipotesis dengan uji korelasi dan uji regresi linier sederhana. Dalam pengujian hipotesis dengan menggunakan analisis korelasi, penelitian ini menemukan hubungan yang signifikan antara perundungan verbal dan harga diri siswa, dengan nilai -0,651 dan nilai p sebesar 0,000. Hasil uji regresi linier sederhana menunjukkan bahwa koefisiennya adalah -0,469 dan nilai konstanta antara kedua variabel tersebut adalah 9,432. Artinya, semakin tinggi peserta didik mengalami verbal bullying maka self-esteem peserta didik megalami penurunan. Begitu pula sebaliknya, semakin rendah peserta didik mengalami verbal bullying maka self- esteem peserta didik mengalami peningkatan. Dari uji hipotesis yang di dapat, maka hipotesis penelitian yang diterima ialah hipotesis H1 dan hipotesis H0 ditolak.
Keywords:
Verbal Bullying, Self-Esteem, Sekolah DasarDownloads
References
Aini, D. F. N. (2018). Self-Esteem Pada Anak Usia Sekolah Dasar Untuk Pencegahan Kasus Bullying. Jurnal Pemikiran Dan Pengembangan SD, 6(1), 36–46.
Aminullah, M. (2020). Hubungan Antara Bullying Verbal Dengan Tingkat Kepercayaan Diri Remaja Di Desa Tanjung Alai Kecamatan Xiii Koto Kampar. 14.
Ani, S. D. (2019). Pengaruh Bullying verbal Di Lingkungan Sekolah Terhadap Perkembangan Perilaku Siswa. Jurnal Edueksos, 8(2), 88–101.
Anwar, A., & Nurmina, N. (2019). Efektifitas Penggunaan Alat Peraga Geoboard Terhadap Peningkatan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas V SD Pada Pokok Bahasan Bangun Datar. Jurnal Akademik Pendidikan Matematika, 5(November), 79–89. https://doi.org/10.55340/japm.v5i2.177
Denanda, N. P., & Rismaningtyas, F. (2021). Praktik Sosial Cyber Bullying Dalam Jaringan. Jurnal Analisa Sosiologi, 10. https://doi.org/10.20961/jas.v10i0.47641
Fidrayani; serojaningtyas, M. (2023). Investigating The Relationship Between Toxic Parents And Self-Esteem In Elementary School Students. Journal of Integrated Elementary Education, 3(2), 164–171. https://doi.org/10.21580/jieed.v3i2.17489
Hertinjung, W. S. (2015). Profil Pelaku Dan Korban Bullying Di Sekolah Dasar. The Second University Research Coloquium.
Khamis, V. (2015). Bullying Among School-Age Children In The Greater Beirut Area: Risk And Protective Factors. Child Abuse & Neglect, 39(1), 137–146. https://doi.org/10.1016/j.chiabu.2014.08.005.
Manna, Rosalba; Calzone, Samuele; Adinolfi, Paola; Palumbo, R. (2019). School Bullying As A Quality Issue In Educational Institutions: Some Evidence From Pupils With Migrant Background In Italy. The TQM Journal. https://doi.org/, https://doi.org/10.1108/TQM-10-2018-0130
Maulida, H., Darmiany, D., & Rosyidah, A. N. K. (2022). Analisis Dampak Perilaku Verbal Bullying Terhadap Kepercayaan Diri Siswa di SDN 20 Ampenan Tahun Pelajaran 2022/2023. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 7(3c), 1861–1868. https://doi.org/10.29303/jipp.v7i3c.856
Najah, N. (2022). Verbal Bullying Siswa Sekolah Dasar dan pengaruhnya terhadap hasil belajar. Jurnal Educatio, 8(3), 1184–1191. https://doi.org/10.31949/educatio.v8i3.3060
Novaldy, T., & Mahpudin, A. (2021). Penerapan Aplikasi dengan Menggunakan Barcode dan Aplikasi untuk Laporan Presensi Kepada Orang Tua. ICT Learning, 5(1), 1–9.
Obet Nego, & Hulu, J. S. (2020). Pastoral Konseling Bagi Remaja Korban Bullying. SCRIPTA: Jurnal Teologi Dan Pelayanan Kontekstual, 5(1), 99–115. https://doi.org/10.47154/scripta.v5i1.48
Oktaviany, D., & Ramadan, Z. H. (2023). Analisis Dampak Bullying Terhadap Psikologi Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(3), 1245–1251. https://doi.org/10.31949/educatio.v9i3.5400
Pardede, J. A., Huda, A., Saragih, M., & Simamora, M. (2021). Verbals Bullying Related To Self-Esteem on Adolescents. Jendela Nursing Journal, 5(1), 16–22. https://doi.org/10.31983/jnj.v5i1.6903
Prihanato, D. I. (2023). Dampak Perilaku Bullying Pada Anak Sekolah Dasar di SDN Manyaran 02 Kota Kediri. Seminar Nasional Sains, Kesehatan, Dan Pembelajaran, 91–96.
Priyanti, L., Nito, P. J. B., & Ariani, M. (2023). Tindakan Bullying Berhubungan Dengan Self Esteem Pada Remaja SMA. JKJ): Persatuan Perawat Nasional Indonesia, 11(3), 545–553.
Ramadhanti, R., & Hidayat, M. T. (2022). Strategi Guru dalam Mengatasi Perilaku Bullying Siswa di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(3), 4566–4573. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2892
Refnadi. (2018). Konsep Self-Esteem Serta Implikasinya Pada Siswa. Jurnal Educatio, 4(1), 16–22. https://doi.org/https://doi.org/10.29210/120182133
Sari, H. N., Pebriyani, P., Nurfarida, S., Suryanto, M. F., Suri, A. A., & Nugraha, R. G. (2022). Perilaku Bullying Yang Menyimpang Dari Nilai Pancasila Pada Siswa Sekolah. Jurnal Kewarganegaraan, 6(1), 2095–2102. https://journal.upy.ac.id/index.php/pkn/article/view/2922
Stoic, V. B., & Antika, E. R. (2023). Pengaruh Self-Compassion Terhadap Self-Esteem Pada Siswa di SMAN 1 Semarang. Quanta: Jurnal Kajian Bimbingan Dan Konseling Dalam Pendidikan, 7(3), 80–91.
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alphabet.
Utomo, M. C. (2022). Hubungan Verbal Bullying Dengan Tingkat Harga Diri Pada Siswa Di SMA Negeri 1 Kauman Tulungagung. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Hang Tuah Surabaya.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Mutia Hermi, Zaka Hadikusuma Ramadan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the Jurnal Educatio FKIP UNMA agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work