Model Pembelajaran Creative Problem Solving Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa SMA Pada Mata Pelajaran Geografi

Authors

  • Aulia Putri Hidayah Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA
  • Mushoddik Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA

DOI:

https://doi.org/10.31949/educatio.v9i4.6254

Abstract

Geografi memiliki peran penting dalam mengembangkan kemampuan kreatif siswa. Meskipun begitu, kemampuan berpikir kreatif siswa di Indonesia masih rendah. Penelitian ini bertujuan untuk mengatasi rendahnya kemampuan berpikir kreatif siswa dengan menerapkan Model Creative Problem Solving dalam pembelajaran grografi. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen semu dengan kelompok kontrol dan eksperimen di sebuah SMA. Populasi untuk penelitian ini adalah siswa kelas X IPS untuk sampel penelitian memilih 2 kelas pada kelas X IPS 4 menjadi kelas eksperimen dan untuk kelas X IPS 2 menjadi kelas kontrol. Instrumen pada penelitian ini yaitu tes soal berpikir kreatif yang berbentuk uraian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan Model Creative Problem Solving secara signifikan meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa dalam mata pelajaran Geografi. Hasil ini didukung oleh peningkatan nilai pre-test ke post-test pada kelompok eksperimen. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa Model Creative Problem Solving efektif dalam meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa dalam mata pelajaran Geografi. Model ini membantu siswa mengembangkan ide-ide kreatif, fokus pada permasalahan, dan mencari solusi yang inovatif. Oleh karena itu, model ini bisa menjadi alternatif solusi dalam meningkatkan pembelajaran Geografi di tingkat SMA.

Keywords:

creative problem solving learning model, creative thinking, geography learning

Downloads

Download data is not yet available.

References

Asmawati, E. Y. S., Rosidin, U., & Abdurrahman. (2018). Efektivitas Instrumen Asesmen Model Creative Problem Solving Pada Pembelajaran Fisika Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa. Jurnal Pendidikan Fisika.

Hasanah, M., Supeno, S., & Wahyuni, D. (2023). Pengembangan E-Modul Berbasis Flip Pdf Professional untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kreatif Siswa pada Pembelajaran IPA. Tarbiyah Wa Ta’lim: Jurnal Penelitian Pendidikan Dan Pembelajaran, 44–58. https://doi.org/10.21093/twt.v10i1.5424

Khamdanah, Sabrina, F. P., & Nabila, J. S. (2023). Studi Literatur: Model Pembelajaran Cooperative Learning dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif dan Rasa Ingin Tahu Siswa dalam Pembelajaran Matematika. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika Universitas Pekalongan, 4, 517–528.

Mukhlis, D., & Anwar, S. (2020). Analisis Kesulitan Siswa Dalam Memahami Materi Dinamika Planet Bumi Sebagai RuangKehidupan Pada Siswa Kelas X di SMAN 1 Padang. Jurnal Buana.

Mushoddik, Utaya, S., & Budijanto. (2016). Pengaruh Model Pembelajaran Group Investigation Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa MAN 6 Jakarta. Jurnal Swarnabhumi, 1(1).

Nur, M. N., Lubis, H. A., Amalia, A., Sitepu, S. Br., & Wandini, R. R. (2021). Analisis Kemampuan Berpikir Kreatif pada Pembelajaran Matematika dengan Menerapkan Model Drill. Edu Society: Jurnal Pendidikan, Ilmu Sosial, Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(3), 369–378.

Pramestika, R. A., Suwignyo, H., & Utaya, S. (2020). Model Pembelajaran Creative Problem Solving pada Kemampuan Berpikir Kreatif dan Hasil Belajar Tematik Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan-Teori, Penelitian Dan Pengembangan, 361–366. http://journal.um.ac.id/index.php/jptpp/

Putri, C. S., Sesunan, F., & Wahyudi, I. (2019). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Creative Problem Solving Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Dalam Pemecahan Masalah Fisika Pada Siswa SMA. Jurnal Pendidikan Fisika, 7(2), 149–155.

Putri, M. W. T., & Ratu, N. (2018). Analisis Tingkat Berpikir Kreatif Siswa dalam Menyelesaikan Soal Luas Gabungan pada Materi Bangun Datar di SMP Negeri 8 Salatiga Kelas VII. Jurnal Pendidikan Berkarakter.

Rasnawati, A., Rahmawati, W., Akbar, P., & Putra, H. D. (2019). Analisis Kemampuan Berfikir Kreatif Matematis Siswa SMK Pada Materi Sistem Persamaan Linier Dua Variabel (SPLDV) Di Kota Cimahi. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 3(1), 164–177. https://doi.org/10.31004/cendekia.v3i1.87

Rupalestari, D., & Prabawanto, S. (2020). Students’ creative thinking skill and its influential factors in quadrilateral topic viewed by students’ cognitive. Journal of Physics: Conference Series, 1521(3). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1521/3/032054

Safitri, N. P. L., & Ardana, I. K. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Creative Problem Solving Berbantuan Eksperimen Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPA Siswa Kelas V. Jurnal Mimbar Ilmu, 25(1).

Schleicher, A. (2019). PISA 2018: Insights and Interpretations. OECD Publish.

Situmorang, A. S., & Gultom, S. P. (2018). Desain Model Pembelajaran Creative Problem Solving Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Mahasiswa FKIP UHN. Jurnal Penelitian Bidang Pendidikan, 24(2).

Sugiyono. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Alfabet.

Tria, E., Susanta, A., & Djuwita, P. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Coreative Problem Solving (CPS) terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Matematika Siswa di Kelas VA SD Negeri 99 Rejang Lebong Puspa Djuwita. Jurnal Pembelajaran Dan Pengajaran Pendidikan Dasar, 4(1).

Wiguna, C. S., Sumaatmadja, N., & Nigrum, E. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran POE Terhadap Pemahaman Konsep dan Kemampuan Berpikir Kreatif Peserta Didik. Jurnal Pendidikan Geografi.

Downloads

Abstract Views : 631
Downloads Count: 380

Published

2023-10-01

How to Cite

Hidayah, A. P., & Mushoddik, M. (2023). Model Pembelajaran Creative Problem Solving Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa SMA Pada Mata Pelajaran Geografi. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(4), 1825–1831. https://doi.org/10.31949/educatio.v9i4.6254

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.