PEMBELAJARAN SIFAT-SIFAT BILANGAN AKAR DAN BERPANGKAT DENGAN MEODE DRILL PADA SISWA SMP

Authors

  • Dedi Sukandi SMPN Palimanan Cirebon

DOI:

https://doi.org/10.31949/educatio.v6i2.520

Abstract

Penelitian ini berangkat dari masalah rendahnya hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika IXE SMP Negeri 2 Palimanan Cirebon. Pada materi Sifat-sifat Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar dengan 40 % dari 32 yang belum tuntas. Berangkat dari masalah tersebut, penulis mencoba menerapkan metode Drill. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar Matematika baik secara individu maupun klasikal. Penelitian ini merupakan Penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam 2 siklus. Subyek penelitian adalah siswa kelas IXE SMP Negeri 2 Palimanan Kabupaten Cirebon pada semester ganjil tahun pelajaran 2019/2020, yang berjumlah 32 siswa. Hasil penelitian menunjukkan hasil belajar siswa meningkat dengan menerapkan metode drill. Dengan demikian disimpulkan Penerapan Metode Latihan (Drill) dalam proses pembelajaran Matematika pada materi “Sifat-sifat Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar” di Kelas IXE SMP Negeri 2 Palimanan Kabupaten Cirebon dapat Meningkatkan hasil belajar.

Keywords:

hasil belajar, metode drill, matematika

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aman, A., Uliyanti, E., & Syamsiati, S. (2015). Peningkatan Hasil Belajar Siswa Menggunakan Metode Drill Pada Pembelajaran Matematika Di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, 4(12).
Arikunto, S. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Djamarah, S. B., & Zain, A. 2013. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.
Ernest, P. (2015). The social outcomes of learning mathematics: Standard, unintended or visionary? International Journal of Education in Mathematics Science and Technology, 3(3), 187–192
Fatima, R. (2012). Role of Mathematics in the Development of Society. National Meet on Celebration of National Year of Mathematics. Organized by NCERT, New Delhi.
Kusumawati, E., & Irwanto, R. A. (2016). Penerapan metode pembelajaran drill untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa kelas VIII SMP. EDU-MAT: Jurnal Pendidikan Matematika, 4(1).
Nahdi, DS. (2019). Efektivitas Pendekatan Brainstorming Teknik Round-Robin Dalam Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Sekolah Dasar. Muallimuna: Jurnal Madrasah Ibtidaiyah. 5(1). 11-22. Retrieved from https://ojs.uniska-bjm.ac.id/index.php/jurnalmuallimuna/article/view/2253
Nahdi, D. S., Jatisunda, M. G., Cahyaningsih, U., & Suciawati, V. (2020). Pre-service teacher's ability in solving mathematics problem viewed from numeracy literacy skills. Elementary Education Online, 19(4), 1902-1910.
Ngatiyo, N., & Aunurrahman, A. (2013). Penggunaan Metode Drill Terhadap Hasil Belajar Matematika Hitung Campuran Kelas III SDN 24 Pontianak (Doctoral dissertation, Tanjungpura University).
Poythress, V. S. (2013). Logic: A God-centered approach to the foundation of western thought. Wheaton, IL: Crossway.
Pribadi, B. A. 2009. Model Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta: Dian Rakyat.
Primayanti, G., Suwu, S. E., & Appulembang, O. D. (2018). Penerapan metode drill untuk meningkatkan kemampuan komunikasi matematis siswa kelas VIII SMP Lentera Way Pengubuan pada topik persamaan garis lurus. JOHME: Journal of Holistic Mathematics Education, 1(2), 135-149.
Suyanto.(1997). Pedoman pelaksaaa penelitian kelas. Jakarta: Dirjen Dikti.
Wahyuni, N. (2016). Penggunaan Metode Drill Dalam Pembelajaran Matematika. Prosiding, 2(1).
Wardani. (2007). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Universitas Terbuka.

Downloads

Abstract Views : 1224
Downloads Count: 408

Published

2020-12-01

How to Cite

Sukandi, D. (2020). PEMBELAJARAN SIFAT-SIFAT BILANGAN AKAR DAN BERPANGKAT DENGAN MEODE DRILL PADA SISWA SMP. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 6(2), 504–509. https://doi.org/10.31949/educatio.v6i2.520

Issue

Section

Articles

Similar Articles

<< < 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.