ANALISIS MANAJEMEN DATA KUALITAS LAYANAN E-COMMERCE MENGGUNAKAN METODE E-SERVQUAL DAN IMPORTANCE PERFORMANCE ANALYSIS
DOI:
https://doi.org/10.31949/infotech.v10i2.10933Abstract
Berkembangnya teknologi informasi, khususnya e-commerce mengubah cara orang berbelanja serta berinteraksi dengan layanan online. Salah satu e-commerce terkini ialah Tiktok Shop, yang menawarkan berbagai keunggulan seperti pengiriman gratis, live event, harga yang kompetitif, dan kualitas produk yang bagus. Penelitian mengenai manajemen data dengan cara mengukur kualitas layanan Tiktok Shop dilakukan dengan metode E-Servqual dan Importance Performance Analysis (IPA). Metode E-Servqual digunakan untuk mengukur perbedaan antara impian dan persepsi pelanggan terhadap layanan yang diterima, sedangkan metode IPA membantu menilai tingkat kepuasan pelanggan berdasarkan pentingnya dan kinerja layanan tersebut. Hasil dari penelitian ini dapat membantu Tiktok Shop meningkatkan kualitas layanannya agar lebih sesuai dengan kebutuhan dan harapan pelanggan. Dengan begitu, penelitian ini memberikan wawasan mendalam mengenai faktor-faktor yang memengaruhi pengalaman dan kepuasan pelanggan dalam penggunaan Tiktok Shop.
Keywords:
Data Manajemen, Tiktok Shop, E-Commerce, E-Servqual, Importance Performance AnalysisDownloads
References
Ardani, S. S., Khairani, R., Alfaiz, D. N., & Nofirda, F. A. (2024). Analisis Pengalaman Konsumen, Kepercayaan Konsumen, Kualitas Produk terhadap Perilaku Konsumen pada TikTok Shop. Jurnal Pendidikan Tambusai, 8(1), 2913–2919.
Budiarti, R., & Manurung, A. (2023). Metode IPA Sebagai Analisis Kepuasan Penggunaan BPJS KesehatanTerhadap Kualitas Pelayanan Faskes di Lubuk Pakam. FARABI Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 6(1), 32–40. http://siakad.univamedan.ac.id/ojs/index.php/JMPM/article/view/431%0Ahttp://siakad.univamedan.ac.id/ojs/index.php/JMPM/article/download/431/386
Dita Fitriani, & Hwihanus Hwihanus. (2023). Peranan Sistem Informasi Manajemen Terhadap Perkembangan E-Commerce Dalam Pengambilan Keputusan Bagi Usaha Umkm. Jurnal Kajian Dan Penalaran Ilmu Manajemen,1(1), 64–77. https://doi.org/10.59031/jkpim.v1i1.50
Inmon, W. H. (2005). Building the Data Werehouse (4th ed.). John Wiley & Sons.
Kotler, Philip & Keller, K. L. (2016). Marketing Management (15th ed.). Pearson Education Inc.
Puspitasari, A. D., Winata, D., Syakdiah, H., Daffa Naila, N., Hasanah, S. Z., Hastuti, W., Riofita, H., Islam, U., Sultan, N., & Riau, S. K. (2023). Pengaruh Media Promosi Tiktok Shop Terhadap Minat Beli Pada Mahasiswa Prodi Pendidikan Ekonomi Uin Suska Riau. Neraca Manajemen, Ekonomi, 2(12), 2023.
Ritonga, R. A., Sarkum, S., & Elvina, E. (2023). Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Keamanan Layanan Pelanggan Terhadap Kepuasan Konsumen Di Tik Tok Shop Di Rantauprapat. Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING), 7(1), 1767–1780. https://doi.org/10.31539/costing.v7i1.7673
Syahputra, R. P., Hardiartama, R., Kristana, B. P., & Wulansari, A. (2023). Analisis User Experience Aplikasi Flip Menggunakan Metode Heart Metrics dan Importance Performance analysis (IPA). Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 4(2), 228–236. https://doi.org/10.33365/jatika.v4i2.2630
Syira, S. D., Soesanto, E., & Sari, D. P. (2024). Implementasi Nilai-Nilai Kebangsaan Berbasis Pancasila Dalam Mengacu Peran Manajemen Sekuriti Terhadap Perilaku Konsumen Pada Pengguna Marketplace Tiktok Shop. Media Hukum Indonesia (MHI), 2(2), 122–131. https://ojs.daarulhuda.or.id/index.php/MHI/article/view/318%0Ahttps://ojs.daarulhuda.or.id/index.php/MHI/article/download/318/346
Wisudawati, N., Irfani, M. G., Hastarina, M., & Santoso, B. (2023). Penggunaan Metode Importance-Performance Analysis (IPA) Untuk Menganalisis Kepuasan Masyarakat Terhadap Pelayanan Administrasi Kependudukan. Integrasi : Jurnal Ilmiah Teknik Industri, 8(1), 32–39. https://doi.org/10.32502/js.v8i1.5969
Zeithaml, V. A., Parasuraman, A., & Malhotra, A. (2002). Service quality delivery through web sites: A critical review of extant knowledge. Journal of the Academy of Marketing Science, 30(4),362–375. https://doi.org/10.1177/009207002236911
Zinah, S., Hamzah, M. L., Rozanda, N. E., & Salisah, F. N. (2023). Analisis Kualitas Layanan E-Commerce Shopee Menggunakan Metode E-Servqual Dan Kano. Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informas, 10(2), 316–328. https://jurnal.mdp.ac.id/index.php/jatisi/article/view/4544

Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Ismi Alika Zuhaira, Ida Pujiani

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.