Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Untuk Meningkatkan Berpikir Kritis dan Hasil Belajar Matematika Siswa Sekolah Dasar

Authors

  • Anisa Septi Purwaningsih Universitas Kristen Satya Wacana, Salatiga
  • Nyoto Harjono Universitas Kristen Satya Wacana, Salatiga

DOI:

https://doi.org/10.31949/educatio.v9i3.5083

Abstract

Matematika masih dianggap sebagai mata pelajaran yang menakutkan bagi sebagian besar siswa. Hal ini mengakibatkan kemampuan berpikir kritis siswa rendah dan siswa kurang memiliki rasa ingin tahu terhadap pelajaran matematika sehingga hasil belajar siswa kurang optimal. Pelaksanaan penelitian Tindakan kelas ini (PTK) berusaha memperbaiki proses pembelajaran matematika agar dapat memecahkan masalah rendahnya berpikir kritis dan sekaligus memperbaiki hasil belajar khususnya pada muatan pelajaran Matematika siswa SD kelas 5. Penelitian ini dilaksanakan SD Pangudi Luhur Ambarawa dengan subyek penelitian adalah siswa kelas 5. Instrumen yang digunakan berbentuk tes dan nontes. Tes untuk menjaring data hasil belajar, sedangkan yang nontes untuk mengukur daya kritis siswa dan kinerja guru maupun kinerja siswa. Instrument telah diuji validitas maupun reliabilitasnya baik secara internal  dari segi konten dan konstruk maupun secara eksternal melalui try out. Teknik sajian dan analisis data menggunakan cara deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Dari penelitian yang dilakukan diperoleh hasil pada siklus 1, rata-rata skor hasil tes kemampuan berpikir kritis siswa memperoleh 56 dan rata-rata hasil belajarnya memperoleh 76. Pada siklus 2, rata-rata kemampuan berpikir kritis siswa memperoleh skor 72 dan hasil belajarnya memperoleh skor rata-rata 89. Dari hasil tersebut, maka kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw untuk meningkatkan berpikir kritis dan hasil belajar matematika siswa sekolah dasar.

Keywords:

Jigsaw, Hasil Belajar Matematika, Berpikir Kritis

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ananda, S. F. D., & Fauziah, A. N. M. (2022). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa. EDUSAINTEK: Jurnal Pendidikan, Sains Dan Teknologi, 9(2), 390–403. https://doi.org/10.47668/edusaintek.v9i2.491

Anggraini, W. (2019). Strategi pembelajaran kooperatif tipe jigsaw: pengaruhnya terhadap kemampuan berpikir kritis siswa. Indonesian Journal of Science and Mathematics Education, 2(1), 98-106.

Asriningtyas, A. N., Kristin, F., & Anugraheni, I. (2018). Penerapan model pembelajaran problem based learning untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar matematika siswa kelas 4 SD. Jurnal Karya Pendidikan Matematika, 5(1), 23-32.

Aufa, A., Hambali, D., & Resnani. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Berbantuan Peta Pikiran terhadap Hasil Belajar Tematik Siswa Kelas V SDN 01 Bengkulu Tengah. Juridikdas: Jurnal Riset Pendidikan Dasar, 4(2), 284–290. https://doi.org/10.33369/juridikdas.4.2.284-290.

Chanifah, M., Relmasira, S. C., & Hardini, A. T. A. (2019). Upaya Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Dan Hasil Belajar Pada Pembelajaran Matematika Menggunakan Model Pembelajaran Problem Based Learning Pada Siswa Kelas 5 Sd. Jurnal Basicedu, 3(1), 163-168.

Dewi, W. A. F., & Wardani, K. W. (2021). Metaanalisis Efektivitas Model Pembelajaran Inquiry Dan Problem Based Learning Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(3), 1241–1251.

Dores, S. P., Jiran, O., Wibowo, D. C., & Susanti, S. (2020). Analisis kemampuan berpikir kritis siswa pada mata pelajaran matematika. J-PiMat, 2(2), 242-254.

Fadilah, S. (2019). Implementasi Metode Two Stay Two Stray dalam Upaya pemahaman soal cerita Matematika kelas III MI Al-Jihad 1 Kebonrejo (Doctoral dissertation, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang).

Fariyani, Q. (2019). Model Pembelajaran Kooperatif Jigsaw untuk Meningkatkan Keaktifan dan Hasil Belajar Siswa MTs Kelas VIII. Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika, 10(2), 133-138.

Febiyanti, D., Wibawa, I. M. C., & Arini, N. W. (2020). Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Berbantuan Mind Mapping Berpengaruh terhadap Keterampilan Berbicara. Mimbar Ilmu, 25(2), 282-294.

Gandasari, A., Purwatih, Y. E., Ege, B., & Subekti, M. R. (2020). Pengaruh Penggunaan Model Jigsaw terhadap Hasil Belajar Kognitif Siswa pada Tema Udara Bersih bagi Kesehatan. Jurnal Pendidikan Dasar Perkhasa, 6(1). https://doi.org/10.31932/jpdp.v6i1.640.

Gunantara, G., Suarjana, I. M., & Riastini, P. N. (2014). Penerapan model pembelajaran problem based learning untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika siswa kelas V. Mimbar PGSD Undiksha, 2(1).

Istichomah. (2021). Penerapan Metode Jigsaw untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara Menyampaikan Informasi Berdasarkan Hasil Pengamatan. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 7(4), 1551–1557. https://doi.org/10.31949/educatio.v7i4.1541.

Janah, S. R., Suyitno, H., & Rosyida, I. (2019). Pentingnya Literasi Matematika dan Berpikir Kritis Matematis dalam Menghadapi Abad ke-21. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 2, 905–910. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/prisma/article/view/29305

Kahar, M. S., Anwar, Z., & Murpri, D. K. (2020). Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw terhadap peningkatan hasil belajar. AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 9(2), 279-295

Kurniawati, D., & Ekayanti, A. (2020). Pentingnya Berpikir Kritis Dalam Pembelajaran Matematika. Jurnal Penelitian Tindakan Kelas Dan Pengembangan Pembelajaran, 3(2), 112.

Lestari, K. S., & Dantes, N. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Masalah Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas I5 Sekolah Dasar Di Gugus I Kecamatan Buleleng. PENDASI: Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia, 2(1), 1-12.

Lubis, S. H. (2019). Efektivitas Kemampuan Berpikir Kritis Matematika Siswa Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Di Kelas X Tav SMK Negeri 1 Batang Angkola. JURNAL MathEdu (Mathematic Education Journal), 2(1), 61-66.

Lubis, N. A., & Harahap, H. (2016). Santoso, Slamet. 2010. Teori-teori Psikologi Sosial. Bandung: Refika Aditama.

Lutvaidah, U. (2016). Pengaruh Metode dan Pendekatan Pembelajaran terhadap Penguasaan Konsep Matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 5(3), 279–285. https://doi.org/10.30998/formatif.v5i3.653

Downloads

Abstract Views : 1741
Downloads Count: 1318

Published

2023-07-01

How to Cite

Purwaningsih, A. S., & Harjono, N. (2023). Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Untuk Meningkatkan Berpikir Kritis dan Hasil Belajar Matematika Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(3), 1204–1212. https://doi.org/10.31949/educatio.v9i3.5083

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.