Relevansi Pendidikan Humanis Paulo Freire Dengan Pendidikan Agama Kristen Jenjang Sekolah Menengah Atas

Authors

  • Juanda Manullang Institut Agama Kristen Negeri Manado
  • Renny Maria Sekolah Tinggi Teologi (STT) Bethel Medan
  • Agustinus Manullang Sekolah Tinggi Teologi (STT) Siloam Medan

DOI:

https://doi.org/10.31949/educatio.v7i2.1088

Keywords:

pendidikan, pendidikan humanis, paulo freire, pendidikan agama kristen

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif dengan pendekatan Library Research (penelitian kepustakaan). Metode pengumpulan data yang dipakai adalah metode dokumenter, yaitu mencari dan mengumpulkan data mengenai variabel penelitian berupa buku-buku karangan Paulo Freire dan konsep Pendidikan Agama Kristen. Kemudian untuk analisis data, penelitian ini menggunakan analisis isi (Content Analysis). Kesimpulan dari hasil penelitian yang dilakukan adalah a) pendidikan semestinya menjadi kendaraan revolusioner untuk membantu manusia mencapai kesadaran kritis dan tujuan akhir pendidikan humanis yaitu membebaskan manusia dari belenggu penindasan sehingga memiliki kembali nilai kemanusiaan, b) terdapat relevansi konsep pendidikan humanis Paulo Freire dengan Pendidikan Agama Kristen dalam hal peran peserta didik, kesadaran individu dan masyarakat, pendidikan berbasis realitas sosial, serta pendidikan dialogis menuju masyarakat toleran dan demokratis.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Hutabarat, D. (2020). Analisis Pelaksanaan Strategi Pembelajaran Inkuiri dalam Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa SMK Negeri 1 Laguboti Kab. Toba Samosir TP. 2019/2020. Areopagus: Jurnal Pendidikan dan Teologi Kristen, 18 (1), 127-134

Idris, M. (2009). Pendidikan Pembebasan. Dinamika Ilmu: Jurnal Pendidikan, 9 (2), 1-13.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (2014). Pedoman Guru Mata Pelajaran Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti. Jakarta: Badan Penelitian dan Pengembangan Pusat Kurikulum dan Perbukuan KEMENDIKBUD.

Kristianto, P. E. (2021). Meneropong Pendidikan Kristiani di Era Pascasekularitas. Dunamis: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristiani, 5 (2), 250-260.

Mansour Fakih, (2010). Pendidikan Popular (Membangun Kesadaran Kritis). Yogyakarta: INSIST Press

Nuhamara, D. (2018). Pengutamaan Dimensi Karakter dalam Pendidikan Agama Kristen. Jurnal Jaffray, 16 (1), 93-115.

Pasaribu, J. A. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri oleh Guru Pendidikan Agama Kristen terhadap Kreatifitas Belajar. Areopagus: Jurnal Pendidikan dan Teologi Kristen, 17 (1), 1-10.

Paulo Freire. (2016). Pendidikan Kaum Tertindas. Jakarta: Pustaka LP3ES.

Paulo Freire. (2001). Pendidikan yang Membebaskan. Jakarta: Media Lintas Batas.

Pramudya, Wahyu. (2001). Mengenal Filsafat Pendidikan Paulo Freire: Antara Banking Concept Of Education, Problem Posing Method, dan Pendidikan Kristen di Indonesia. Veritas: Jurnal Teologi dan Pelayanan, 2 (2), 259-270.

Putra, I Komang Ramadi. (2020). Pendidikan Membebaskan Sebagai Upaya Mewujudkan Generasi Emas 2045. Vidya Samhita: Jurnal Penelitian Agama, 6 (1), 73-84.

Sianipar, Desi. (2017). Pendidikan Agama Kristen yang Membebaskan: Suatu Kajian PAK di Indonesia. Shanan: Jurnal Pendidikan Agama Kristen, 1 (1), 136-157.

Sudirman, P. (2019). Pedagogi Kritis, Sejarah, Perkembangan dan Pemikiran. Jurnal Pendidikan Dasar dan Keguruan, 4 (2), 63-72.

Suhada, H. (2017). Model Pembelajaran Inquiry dan Kemampuan Berpikir Kritis terhadap Keterampilan Proses Sains Siswa Kelas V Pada Mata Pelajaran IPA. JPD: Jurnal Pendidikan Dasar, 8 (2), 13-24

Suharyanto, A. (2015). Pendidikan dan Proses Pembudayaan dalam Keluarga. JUPIIS: Jurnal Pendidikan Ilmu-ilmu Sosial, 7 (2), 162-165

Supriyanto. (2013). Paulo Freire: Biografi Sosial Intelektual Modernisme Pendidikan. Jurnal Al-Ta’dib, 6 (2), 99-115.

Syaikhudin, A. (2012). Konsep Pemikiran Pendidikan Menurut Paulo Freire dan Ki Hajar Dewantoro. Cendekia: Jurnal Kependidikan dan Kemasyarakatan, 10 (1), 79-92.

Telaumbanua, A.H.N. (2020). Peran Guru Pendidikan Agama Kristen dalam Pembentukan Karakter Siswa di Era Industri 4.0. Institutio: Jurnal Pendidikan Agama Kristen, 6 (2), 45-62.

Umiarso & Zamroni, 2011. Pendidikan Pembebasan dalam Perspektif Barat dan Timur. Yogyakarta: Ar-Ruz Media.

Utomo, B. S. (2017). Revolusi Guru Pendidikan Agama Kristen dalam Mentransformasi Kehidupan Siswa. Dunamis: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristiani, 1 (2), 1-15.

Wowor, J. P. (2021). Partisipasi Pendidikan Kristiani di Ruang Publik dalam Menunjang Deradikalisasi. Kurios: Jurnal Teologi dan Pendidikan Agama Kristen, 7 (1), 108-122.

Downloads

Published

2021-06-13

How to Cite

Manullang, J., Maria, R. ., & Manullang, A. . (2021). Relevansi Pendidikan Humanis Paulo Freire Dengan Pendidikan Agama Kristen Jenjang Sekolah Menengah Atas. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 7(2), 482–490. https://doi.org/10.31949/educatio.v7i2.1088

Issue

Section

Articles