Pengembangan Media Pembelajaran MEHASAN Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Kelas V Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31949/educatio.v7i2.1017Abstract
Penelitian ini berdasarkan masalah dalam proses pembelajaran matematika model pembelajaran konvensional. Pelajaran matematika menjadikan siswa merasa kurangnya dalam memahami materi tersebut. Kurangnya melatih siswa dalam memecahkan masalah soal cerita, penggunaan media sebagai saran pendukung penyampaian materi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk pengembangan media pembelajaran MEHASAN untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah siswa kelas V SD. Jenis penelitian ini penelitian R&D menggunakan model pengembangan ASSURE. Instrumen penelitian ini berupa rubrik penilaian ahli yang terdiri dari rubrik penilaian ahli materi dan rubrik penilaian ahli media. Hasil uji validasi oleh ahli materi mendapatkan skor presentase 81, 73 % dengan kategori sangat tinggi. Sedangkan hasil uji validasi oleh ahli media mendapatkan skor 79, 68 % dengan kategori tinggi. Hasil uji validitas kelayakan media pembelajaran MEHASAN untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah dalam hal ini hasil uji valiadasi kelakayan ada dua hal yang pertama sesuai uji ahli materi mendapatkan mendapatkan 40 dari 48 dan presentase 81 – 100 % dengan kategori sangat tinggi. Kedua sesuai uji ahli media mendapatkan 30 dari 48 dan presentase 61 – 80 % dengan kategori tinggi Sehingga disimpulkan bahwa media pembelajaran yang telah dikembangkan layak untuk digunakan siswa kelas V SD khususnya materi penjumlahan dan pengurangan dua pecahan penyebut berbeda.
Keywords:
media, pecahan, Pemecahan Masalah MatematikaDownloads
References
Heinich, R, Mondela, R. (1993). Instructional Media And The New Technologies Of Instruction. Memillan Publishing.
Mawardi, M. (2014). Model Desain Pembelajaran Konsep Dasar PPKn Berbasis Belajar Mandiri Menggunakan Moodle. Kab.Semarang. Widya Sari Press.
Nurdyansyah & Eni, F. F. (2016). Inovasi model pembelajaran. Sidoarjo: Nizamia Learning Center.
Smaldino & Lawther & Russel. (2011). Instructional Technology an Media Learning. Jakarta Kencana Prenada Media Group.
Sukmadinata. (2016). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Susanto, A. (2014). Teori belajar dan pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Kencana Prenada Media Grup.
Wahyudi, & Anugraheni, I. (2017). Strategi Pemecahan Masalah Matematika. Salatiga: Satya Wacana University Press.
Wahyudi, & Budiono. (2012). Pemecahan Masalah Matematika. Salatiga: Widya Sari Press Salatiga.
Widaningsih, I. (2019). Strategi dan Inovasi pembelajaran bahasa indonesia di era revolusi industri 4.0. Sidoarjo: Uwais Inspirasi Indonesia.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
An author who publishes in the Jurnal Educatio FKIP UNMA agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work