Model Pembelajaran Pair Check Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPAS Pada Peserta Didik Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31949/educatio.v10i2.8439Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Pair Check terhadap hasil belajar IPAS peserta didik kelas V di SDN 5 Malaka tahun ajaran 2023/2024 semester ganjil. Metode penelitian yang digunakan adalah quasi eksperimental desain dengan tipe time series desain. Sampel pada penelitian ini menggunakan seluruh anggota populasi yang berjumlah 14 peserta didik. Pengumpulan data menggunakan instrument tes berupa soal essay yang berjumlah 14 soal untuk mengukur hasil belajar IPAS peserta didik. Teknis analisis data yang digunakan untuk uji hipotesis paired sample t-test dengan taraf signifikansi 0,05. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh hasil uji paired sample t-test yakni 0,000 < 0,05 dengan dimana 15.407 > 1.761 artinya yang diajukan ditolak dan diterima. Oleh karena itu dapat disimpulkan terdapat pengaruh model pembelajaran Pair Check terhadap hasil belajar IPAS peserta didik kelas V SDN 5 Malaka.
Keywords:
Pembelajaran Pair Check, Hasil Belajar IPASDownloads
References
Fitriani, (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Pair Check Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Ekonomi Di SMA Negeri 1 Tanjung Raja, Skripsi. Universitas sriwijaya.
Huda, Miftahul. (2018). Model-model Pengajaran dan Pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Indah, S. (2021). Pengaruh pembelajaran Pair Check spencer kagen bermedia colour cards terhadap hasil belajar IPA konsep faktor-faktor yang mempengaruhi kualitas air kelas V SD Negeri 050 lara utama masamba, Skripsi Universitas Muhammadiyah Makassar.
Kelana, J. B., & Wardani, D. S. (2021). model pembelajaran IPA SD. Cirebon: Edutrimedia Indonesia.
Kurniawan Deni, (2019). Pembelajaran Terpadu Tematik, Bandung: Alfabeta.
Maufur, Hasan. (2019). Sejuta Jurus Mengajar Mengasyikkan. Semarang: PT. Sindur Press.
Marlinda. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Pair Check Terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPA kelas V MI Nurul Hidayah Palembang. Palembang: Program Studi PGMI UIN Raden Fatah, Skripsi sarjana S.I Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang.
Miftahul, H. (2018). Model-model pengajaran dan pembelajaran. Yogyakarta: pustaka pelajar, 49.
Purnomo, C. (2021). Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make a Match Untuk Meningkatkan Hasil Belajar. Journal of Education and Religious Studies, 1(02), 53-57.
Rejeki, E. S. (2019). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Pair Checks Di SMA Negeri 1 Sibabangun. Jurnal MathEdu (Mathematic Education Journal), 2(1), 75-81.
Suciati, I., Mailili, W. H., & Hajerina, H. (2022). Implementasi geogebra terhadap kemampuan matematis peserta didik dalam pembelajaran: a systematic literature review. Teorema: Teori Dan Riset Matematika, 7(1), 27-42.
Sugiyono, (2018). Metode Penelititian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.
Widiani, N. L. (2021). Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe pair check untuk meningkatkan hasil belajar matematika. Journal of Education Action Research, 5(2), 278-284.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Putri Khusnul Fadillah, I Nyoman Karma, Nurwahidah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the Jurnal Educatio FKIP UNMA agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work