Pemahaman Hak dan Kewajiban Untuk Meningkatkan Kedisiplinan Siswa Sekolah Dasar

Authors

  • Wahyu Azim Utomo Universitas PGRI Semarang
  • Fine Reffiane Universitas PGRI Semarang
  • Aryo Andri Nugroho Universitas PGRI Semarang
  • Maryati Universitas PGRI Semarang

DOI:

https://doi.org/10.31949/educatio.v9i2.4822

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui pemahaman hak dan kewajiban untuk meningkatkan kedisiplinan siswa kelas III di SDN Pandeanlamper kota Semarang. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh analisis materi hak dan kewajiban terhadap kedisiplinan siswa kelas III. Penelitian dilakukan menggunakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara dan observasi.  Dengan sampel berjumlah 28 siswa kelas III. Penelitian dilakukan dalam waktu 2 hari dan dilakukan sebelum dan sesudah pemberian materi hak dan kewajiban. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan yang signifikan dalam kedisiplinan siswa kelas III SDN Pandeanlamper 03, setelah diberikan materi hak dan kewajiban. Dari data yang diperoleh, terdapat kenaikan persentase kedisiplinan siswa dari 75% menjadi 96,43%. Hal ini menunjukkan bahwa analisis materi hak dan kewajiban memiliki pengaruh positif dalam membentuk kedisiplinan siswa tersebut. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa pengajaran materi hak dan kewajiban memiliki peran penting dalam membentuk kedisiplinan siswa kelas III SDN Pandeanlamper 03. Oleh karena itu, guru sebaiknya terus memperhatikan dan meningkatkan cara penyampaian materi hak dan kewajiban agar dapat lebih efektif dalam membentuk kedisiplinan siswa. Penelitian ini juga menunjukkan bahwa analisis materi hak dan kewajiban dapat menjadi alternatif dalam meningkatkan kedisiplinan siswa kelas III di sekolah dasar.

Keywords:

hak dan kewajiban, kedisiplinan

Downloads

Download data is not yet available.

References

Febriyanto, B., Patimah, D. S., Rahayu, A. P., & Masitoh, E. I. (2020). Pendidikan karakter dan nilai kedisiplinan peserta didik di sekolah. Jurnal Elementaria Edukasia, 3(1), 85-91.

Hamid, A., Jaenudin, R., & Koryati, D. (2018). Analisis nilai-nilai karakter siswa pada pembelajaran ekonomi di SMA Negeri 2 Tanjung Raja. Jurnal PROFIT: Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi, 5(1), 1-16.

Khufi, I. A., Jamil, N. A., Astiza, S. R., Kalsum, S. N. U., Idayanti, W., Kurniawan, W., & Suryadi, W. (2020). Mimplementasi Hak Peserta Didik Dalam Pelaksanaan Pendidikan Di Sdn Batuan IK. ALPEN: Jurnal Pendidikan Dasar, 4(2), 65-71.

Lestari, F. N., & Ulum, M. W. (2020). Analisis bentuk kedisiplinan siswa dalam mengikuti kegiatan belajar dengan motivasi belajar siswa kelas IV SDN i Gondosuli Gondang. Jurnal Pendidikan Dasar Nusantara, 5(2), 318-329.

Lomu, L., & Widodo, S. A. (2018). Pengaruh motivasi belajar dan disiplin belajar terhadap prestasi belajar matematika siswa.

Miles, M. B., & Huberman, A. M. (1994). Qualitative data analysis: An expanded sourcebook. sage.

Moonggalo, T. R. A., Suleman, V. F., Moha, R., & Wahyuni, E. (2022). The Development of Independent Character Values in Dahlia Kindergarten, Telaga District. Educationist: Journal of Educational and Cultural Studies, 1(2), 122-127.

Pratiwi, Y., Hakim, L., & Surmilasari, N. (2023). Keberagaman Hak dan Kewajiban Siswa dalam Membentuk Karakter. Journal on Education, 5(3), 7304-7318.

Rahmawati, N. (2020). Peningkatan pemahaman konsep hak dan kewajiban menggunakan model make a match pada siswa kelas IV sekolah dasar. JPI (Jurnal Pendidikan Indonesia): Jurnal Ilmiah Pendidikan, 6(1), 52-57.

Syaparuddin, S., & Elihami, E. (2019). Peranan pendidikan nonformal dan sarana pendidikan moral. Jurnal edukasi nonformal, 1(1), 173-186.

Vavi, R. (2021). Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Kedisiplinan Siswa Sd Negeri Klumprit 04 Kecamatan Nusawungu Kabupaten Cilacap Pada Masa Pandemi Covid-19 (Doctoral dissertation, Uin Profesor Kiai Haji Saifuddin Zuhri Purwokerto).

Wahyudi. (2016). Penerapan Hak dan Kewajiban Siswa dalam Menjaga Kedisiplinan Siswa di Sekolah. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa, 5(7), 1-11.

Yuliani, W. (2018). Metode penelitian deskriptif kualitatif dalam perspektif bimbingan dan konseling. Quanta, 2(2), 83-91.

Downloads

Abstract Views : 3097
Downloads Count: 1767

Published

2023-06-05

How to Cite

Azim Utomo, W., Refiane, F., Nugroho, A. A., & Maryati, M. (2023). Pemahaman Hak dan Kewajiban Untuk Meningkatkan Kedisiplinan Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(2), 826–830. https://doi.org/10.31949/educatio.v9i2.4822

Issue

Section

Articles

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.