PENGGUNAAN MEDIA BIG BOOK DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN SISWA KELAS RENDAH SEKOLAH DASAR
DOI:
https://doi.org/10.31949/jcp.v8i4.3129Abstract
Salah satu bagian dari kemampuan berbahasa adalah membaca. Kemampuan membaca merupakan komponen yang sangat vital dalam kehidupan manusia. Membaca merupakan pondasi awal siswa untuk memahami suatu bacaan. Perkembangan didunia pendidikan saat ini sangat berkembang pesat, salah satunya dalam kemampuan membaca. Pembelajaran membaca di sekolah dasar harus diperhatikan sejak awal. Kemampuan membaca awal siswa yang terbilang rendah harus segera dikoreksi agar anak tidak mengalami pengalaman membaca yang tidak menyenangkan. Untuk menghadapi permasalahan membaca permulaan siswa kelas rendah, yaitu kelas 2 Sekolah Dasar dengan menggunakan media berupa big book. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi masalah yaitu, (1) penggunaan media big book dalam proses pembelajaran membaca permulaan siswa, dan (2) hasil belajar yang telah dicapai siswa setelah pemberlakuan big book pada awal pembelajaran Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan penelitian deskriptif. Subjek yang diteliti yaitu siswa kelas 2 SD Yayasan Perguruan Swakarya dengan jumlah 21 orang. Teknik pengumpulan data merupakan observasi dan tes. Hasil penelitian menunjukkan bahwa menggunakan media big book ketika prosess pembelajaran siswa kelas rendah terjadi penignkatan. Pemahaman siswa terhadap materi pembelajaran menggunakan big book menunjukkan peningkatan melalui tahapan-tahapan tes yang dilakukan peneliti. Maka penggunaan media big book sebagai media pembelajaran sangat cocok dan efisien meningkatkan kemampuan membaca siswa kelas rendah.
Keywords:
media big book, membaca permulaanDownloads
References
Alhamid, T., & Anufia, B. (2019). Instrumen Pengumpulan Data, 1–20.
Ananda, R., & Fadhilaturrahmi. (2018). Analisis Kemampuan Guru Sekolah Dasar Dalam Implementasi Pembelajaran Tematik Di Sd, 2(23), 11–21.
Antariani, K. M., Gading, I. K., & Antara, P. A. (2021). Big Book Untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Anak Usia Dini, 9, 467–475.
Aulia, M., Adnan, Yamin, M., & Kurniawati, R. (2019). Penggunaan Big Book Dalam Pembelajaran Membaca Permulaan Di Sekolah Dasar, 3(3), 963–969.
Djaga, S., Riangtati, A. D., & Usman, H. (2020). Pemanfaatan Media Big Book Untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Pada Siswa Kelas II SD Negeri Gunung Sari II Makassar, 10.
Hidayah, I. (2018). Pembelajaran Matematika Berbantuan Alat Peraga Manipulatif Pada Jenjang Pendidikan Dasar Dan Gerakan Literasi Sekolah, 1, 1–11.
Hilaliyah, T., & Wahid, F. I. (2020). Pengembangan Media Big Book Berbasis Budaya Banten Untuk Meningkatkan Literasi Membaca Sastra Siswa Kelas Awal, 3(1), 84–96.
Juwantara, R. A. (2019). Analisis Teori Perkembangan Kognitif Piaget Pada Tahap Anak Usia Operasional Konkret 7-12 Tahun Dalam Pembelajaran Matematika.
Khairiyah, K. Y. (2019). Strategi Media Pembelajaran Ritatoon Untuk Meningkatkan Daya Ingat Gerakan Sholat Siswa Tunagrahita Ringan, Iii(March).
Kusumadewi, H., & Reknosari. (N.D.). Sosialisasi Penggunaan Media Big Book Dalam Penerapan Membaca Permulaan Dan Peningkatan Kosakata Siswa, 274–278.
Mahsun, M., & Koiriyah, M. (N.D.). Meningkatkan Keterampilan Membaca Melalui Media Big Book Pada Siswa Kelas Ia Mi Nurul Islam Kalibendo Pasirian Lumajang.
Mansyur, U. (2019). Gempusta: Upaya Meningkatkan Minat Baca, (December), 1–10.
Mirayani, Suharman, & Andhika, M. R. (1978). Penerapan Media Kartu Kata Ejaan Untuk Mengatasi Kesulitan Belajar Siswa, 160–165.
Ningsih, I. H., Winarni, R., & Roemintoyo. (2019). Peran Guru Dalam Pembelajaran Menulis Permulaan Menghadi Abad 21, 3, 38–43.
Pramesti, F. (2018). Analisis Faktor-Faktor Penghambat Membaca Permulaan Pada Siswa Kelas 1 SD. Ilmiah Sekolah Dasar, 2(3), 283–289.
Prayogi, A. G., Sadiah, T. L., Purwanugraha, A., & Elisa, P. N. (2021). Penggunaan Media Big Book Untuk Menumbuhkan Minat Baca Siswa Di Sekolah Dasar, 5(1), 446–452.
Rahmalia, R., Hajidin, & Ansari, B. (2020). Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematis Dan Disposisi Matematis Siswa Smp Melalui Model Problem Based Learning, 7(1), 137–149.
Rahmawati, I. (2017). Pengembangan Media Big Book Berbasis Keterampilan Membaca Kelas I Sekolah Dasar, 2290–2300.
Saputro, E. P., & Arikunto, S. (2018). Keefektifan Manajemen Program Pembelajaran Bipa (Bahasa Indonesia Bagi Penutur Asing) Dikota Yogyakarta, 6(1), 123–138.
Septiani, S., & Kurniah, N. (N.D.). Pengaruh Media Big Book Terhadap Kemampuan Berbicara Pada Anak Usia Dini, 1, 47–56.
Setiono, P., & Rami, I. (2017). Kreativitas Guru Dalam Menggunakan Media Pembelajaran Di Kelas V Sekolah Dasar, 2(2), 219–236.
Silalahi, U. (2015). Metode Penelitian Sosial Kuantitatif.
Siregar, M. (2019). Hubungan Antara Pemenuhan Kebutuhan Psikologis Dengan Semangat Kerja Pada Karyawan Bank Mandiri Cabang Balige, 5(1), 33–36.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Seprina Ritonga, Riris Nurkholidah Rambe

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).