PENGEMBANGAN MEDIA AUDIOVISUAL BERBASIS LECTORA PADA BANGUN RUANG MATEMATIKA SD
DOI:
https://doi.org/10.31949/jcp.v8i3.2510Abstract
Berjalannya waktu, pendidikan merealisasikan guru yang berinovasi serta kreatif pada pembelajaran. Umumnya pembelajaran ialah proses hubungan kontak antara pendidik dan juga peserta didik pada lingkungan yang memungkinkan menjadi lingkungan belajar. Keberhasilan untuk tercapainya sebuah tujuan pembelajaran bisa dipengaruhi oleh beberapa faktor, satu diantaranya yaitu sarana prasarana di dalam kegiatan pembelajaran. Sarana dalam pembelajaran di antaranya media pembelajaran audiovisual yang interaktif terlebih lagi pada mata pelajaran matematika yang mengharuskan adanya sebuah media. Peneliti menggunakan metode penelitian research and development dan memakai model Hannafin & Peck serta menerapkan teknik wawancara dengan perhitungan skala likert. Penelitian berlangsung pada akhir bulan lalu dilaksanakan di SDN Cipinang Besar Selatan 13 Pagi. Media ini divalidasi oleh 5 validator mencakup 2 pakar media dan 1 pakar materi serta 2 tenaga pendidik yang mengampu kelas 5 di SDN Cipinang Besar Selatan 13. Media diuji cobakan pada 43 peserta didik kelas 5. Hasil validasi dari kedua validator media menghasilkan rata-rata 92% tercatat “sangat cakap” dan untuk 1 validator materi menghasilkan data dengan presentase 80% termasuk kategori “sangat cakap”. Hasil penilaian aspek media dan materi rata-ratanya adalah 89% yang diperoleh dari peserta didik. Bisa ditarik kesimpulannya yakni pengembangan media audiovisual berbasis lectora sangat cakap untuk diimplementasikaan ke depannya pada pembelajaran matematika di SD.
Keywords:
lectora, media audio visual, hannafin dan peck, pengembanganDownloads
References
Azizah, Z. F., Kusumaningtyas, A. A., Anugraheni, A. D., & Sari, D. P. (2018). Validasi preliminary product Fung-Cube pada pembelajaran fungi untuk siswa SMA. Jurnal Bioedukatika, 6(1), 15. https://doi.org/10.26555/bioedukatika.v6i1.7364
Bos, I. F. Den, Ven, S. H. G. Van Der, Kroesbergen, E. H., & Luit, J. E. H. Van. (2013). Working memory and mathematics in primary school children : A meta-analysis. Educational Research Review, 10, 29–44. https://doi.org/10.1016/j.edurev.2013.05.003
Cahyani, E. C. (2018). Pengembangan Media Kwarted Card Pada Pembelajaran Bahasa Jawa (Tokoh-Tokoh Wayang Pandawa Dan Kurawa Untuk Siswa Kelas V Sekolah Dasar.
Cai, P. (2021). Thinking skills development in mobile learning: The case of elementary school students studying environmental studies. Thinking Skills and Creativity, 42(August), 100922. https://doi.org/10.1016/j.tsc.2021.100922
Indaryati, I., & Jailani, J. (2015). Pengembangan Media Komik Pembelajaran Matematika Meningkatkan Motivasi Dan Prestasi Belajar Siswa Kelas V. Jurnal Prima Edukasia, 3(1), 84–96. https://doi.org/10.21831/jpe.v3i1.4067
Kwangmuang, P., Jarutkamolpong, S., Sangboonraung, W., & Daungtod, S. (2021). The development of learning innovation to enhance higher order thinking skills for students in Thailand junior high schools. Heliyon, 7(6), e07309. https://doi.org/10.1016/j.heliyon.2021.e07309
Latifah, S., Yuberti, Y., & Agestiana, V. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Hots Menggunakan Aplikasi Lectora Inspire. Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika, 11(1), 9–16. https://doi.org/10.26877/jp2f.v11i1.3851
Malang, U. N. (2015). Seminar Nasional Teknologi Pendidikan UM, 2015 1. In Tantangan dan Peran Teknologi Pembelajaran dalam Transformasi Pendidikan di Era Digital.
Muhamad Mas’ud, S. P. (2018). Modul Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis ICT (p. 28).
Muyaroah, S., & Fajartia, M. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android dengan menggunakan Aplikasi Adobe Flash CS 6 pada Mata Pelajaran Biologi. Innovative Journal of Curriculum and Educational Technology, 6(2), 22–26. https://doi.org/10.15294/ijcet.v6i2.19336
Nurafni, N., Miatun, A., Khusna, H., & Jusra, H. (2019). Pengembangan Bahan Ajar Materi Induksi Matematika Dan Teori Binomial Berbasis Pembuktian. KALAMATIKA Jurnal Pendidikan Matematika, 4(1), 89–108. https://doi.org/10.22236/kalamatika.vol4no1.2019pp89-108
Nursidik, H., & Suri, I. R. A. (2018). Media Pembelajaran Interaktif Berbantu Software Lectora inspire. Desimal: Jurnal Matematika, 1(2), 237. https://doi.org/10.24042/djm.v1i2.2583
Oktavianingtyas, E., Salama, F. S., Fatahillah, A., Monalisa, L. A., & Setiawan, T. B. (2018). Development 3D Animated Story as Interactive Learning Media with Lectora Inspire and Plotagon on Direct and Inverse Proportion Subject. Journal of Physics: Conference Series, 1108(1). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1108/1/012111
Pranatawijaya, V. H., & Priskila, R. (2019). Pengembangan Aplikasi Kuesioner Survey Berbasis Web Menggunakan Skala Likert dan Guttman. 5(November), 128–137. https://doi.org/10.34128/jsi.v5i2.185
Pratomo, A., & Irawan, A. (2015). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Web Menggunakan Metode Hannafin Dan Peck. Positif, 1(1), 14–28.
Purnama, S. J., & Pramudiani, P. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Google Slide pada Materi Pecahan Sederhana di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(4), 2440–2448. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i4.1247
Seminar, P., & Statistika, N. (2011). Perbedaan Pandangan Skala Likert Sebagai Skala Ordinal Atau Skala Interval 1) Suliyanto 1. 978–979.
Shalikhah, N. D. (2016). Pemanfaatan aplikasi lectora inspire sebagai media pembelajaran interaktif. XI(1), 101–115.
Sukiman, M. P. (2012). Pengembangan Media Pembelajaran (M. A. Salmulloh (ed.)). Pedagogia.
Tegeh, I. M., Jampel, I. N., & Ketut Pudjawan. (2014). Model Penelitian Pengembangan (Vol. 1).
Wangid, D. M. N. (2015). Teori Belajar dan Pembelajaran Inovatif. In Didakti Tauhidi: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar (Vol. 2, Issue 1).
Widiyani, A., & Pramudiani, P. (2021). Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Berbasis Software Liveworksheet pada Materi PPKn. DWIJA CENDEKIA: Jurnal Riset Pedagogik, 5(1), 132. https://doi.org/10.20961/jdc.v5i1.53176
Wulandari, B., Hasanah, N., Dewanto, S. A., & Mahali, M. I. (2017). Pembuatan Media Pembelajaran Dengan Lectora Inspire. 31.
Yuli Yanti, I., Pudjawan, I. K., & Wayan Suwatra, I. I. (2020). Pengembangan Lembar Kerja Siswa Model Hannafin Anf Peck Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Journal of Education Technology, 4(1), 67. https://doi.org/10.23887/jet.v4i1.24094
Zuhriya, A. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Lectora Inspire untuk Melatihkan Kemandirian Belajar Matematika Siswa. 1–100.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Nurhalimah, Nurafni

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).