Tentang Jurnal Ini
Info Penting:
Laman ini adalah migrasi dari Jurnal Diglosia sebelumnya dari alamat berikut https://jurnal.unma.ac.id/index.php/dl/index
Mulai edisi Februari 2025 (Vol. 9, No. 1) naskah akan diterbitkan di alamat baru ini.
_______________________________________________________________
Diglosia : Jurnal Pendidikan, Kebahasaan, dan Kesusastraan Indonesia adalah jurnal dari program studi pendidikan bahasa dan sastra Indonesia yang berfokus pada fenomena kebahasaan dan kesusastraan. Naskah ditulis menggunakan bahasa Indonesia.
Jurnal ini memuat artikel ilmiah penelitian dan gagasan konseptual atau kajian teoretis dalam bidang pendidikan, kebahasaan, dan kesusastraan Indonesia. Setiap artikel melalui peer review process. Adapun scope penelitian pada jurnal ini yaitu (1) sastra (teori, kritik, dan sejarah sastra); (2) Keterampilan dan pembelajaran sastra; (3) Keterampilan dan pembelajaran bahasa; (4) Analisis wacana; (5) Penelitian linguistik, sosiolinguistik, dan psikolinguistik; (6) Evaluasi pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia; (7) Kurikulum pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia; (8) Model atau media pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia; (9) Kajian kebudayaan Indonesia; dan (10) penelitian lainnya yang relevan
Nama Jurnal:
Diglosia : Jurnal Pendidikan, Kebahasaan, dan Kesusastraan Indonesia
E-ISSN:
2549-5119
Frekuensi Terbit:
Februari dan Agustus
Editor in Chief:
Aji Septiaji
Penerbit:
FKIP UNMA
Terbitan Terkini
Articles
-
PENGEMBANGAN MODUL KETERAMPILAN BERBICARA (PRESENTER) SEBAGAI PENUNJANG KECAKAPAN LITERASI SISWA SMP DI KABUPATEN KUNINGAN
Abstract Views : 33 / Downloads Count: 24 -
MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS KATA SISWA KELAS 2 SD
Abstract Views : 30 / Downloads Count: 17 -
REPRESENTASI NILAI PENDIDIKAN MULTIKULTURAL CERITA AKU ANAK YANG BERANI 3 DALAM PEMBELAJARAN SASTRA DI SEKOLAH DASAR
Abstract Views : 11 / Downloads Count: 12 -
BANDWAGON EFFECT SEBAGAI AKIBAT KONTEN DAN KOMENTAR YANG BERKAITAN DENGAN BUNUH DIRI DI MEDIA SOSIAL TIKTOK
Abstract Views : 39 / Downloads Count: 37 -
FENOMENA KAWIN CERAI DALAM PERSPEKTIF HERMENEUTIKA SOSIAL WILHEM DILTHEY
Abstract Views : 17 / Downloads Count: 10 -
INTERFERENSI MORFOLOGI BAHASA INDONESIA KE DALAM BAHASA SUNDA PADA TEKS BIANTARA KELAS XI SAM IT AN-NUR
Abstract Views : 21 / Downloads Count: 13 -
KESALAHAN EJAAN DALAM KARANGAN NARASI SISWA KELAS V MADRASAH IBTIDAIYAH
Abstract Views : 19 / Downloads Count: 19 -
TINDAK TUTUR ASERTIF (TTA) PADA DIALOG PEMBELAJARAN SEBAGAI MEDIA MEMBANGUN KARAKTER SANTUN BERKOMUNIKASI: KAJIAN PRAGMATIK
Abstract Views : 30 / Downloads Count: 19 -
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS TEKS EKSPOSISI BERBANTUAN MEDIA KARTU BERGAMBAR
Abstract Views : 23 / Downloads Count: 8 -
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DALAM MEMBACA CERPEN
Abstract Views : 7 / Downloads Count: 6 -
PERGESERAN DEIKTIK YANG MENGABURKAN BATAS CERITA DALAM CERITA PADA NOVELTY VERITY KARANGAN COLLEEN HOOVER
Abstract Views : 26 / Downloads Count: 21 -
IDEOLOGI KAPITALISME DALAM IKLAN SUSU ANAK DI TELEVISI: KAJIAN ANALISIS WACANA KRITIS
Abstract Views : 41 / Downloads Count: 52 -
RETORIKA DAKWAH KOMEDIAN ATE DALAM ACARA AKSI ASIA 2024
Abstract Views : 0 / Downloads Count: 0 -
ANALISIS NILAI KARAKTER CERPEN KANG KASANUN KARYA A. MUSTOFA BISRI SEBAGAI BAHAN AJAR CERPEN
Abstract Views : 0 / Downloads Count: 0 -
TRANSIVITAS DAN KONTEKS SITUASI PIDATO: KAJIAN LINGUISTIK SISTEMIK FUNGSIONAL
Abstract Views : 0 / Downloads Count: 0