PERAN PEMBERDAYAAN DAN KESEJAHTERAAN KELUARGA (PKK) DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT GUNA MEWUJUDKAN KERUKUNAN DI KELURAHAN LOA TEBU

Authors

  • Novita Amelia Putri Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Universitas Mulawarman
  • Wingkolatin Wingkolatin Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Universitas Mulawarman
  • Moh. Bahzar Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Universitas Mulawarman
  • Marwiah Marwiah Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Universitas Mulawarman

DOI:

https://doi.org/10.31949/madinasika.v6i2.13481

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peran Pemberdayaan Dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat guna mewujudkan kerukunan di Kelurahan Loa Tebu, kemudian Kendala Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat guna mewujudkan kerukunan di Kelurahan Loa Tebu, serta Upaya apa saja yang dapat dilakukan Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat guna mewujudkan kerukunan di Kelurahan Loa Tebu. Jenis penelitian kualitatif deskriptif. Penelitian dilakukan di Keluraha Loa Tebu pada bulan Desember 2024-Januari 2025. Subjek penelitian ini ialah Lurah, Kasi Sosial, Kader PKK dengan menggunakan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yaitu pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan menyimpulkan data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa PKK berperan penting dalam meningkatkan kesejahteraan dan kerukunan masyarakat di Kelurahan Loa Tebu melalui program-program pemberdayaan seperti pelatihan keterampilan, pemberdayaan ekonomi, penyuluhan kesehatan, dan kegiatan sosial dan keagamaan. PKK menghadapi kendala internal dalam melaksanakan program-program tersebut, seperti kurangnya koordinasi dan sumber daya manusia, serta kendala eksternal seperti terbatasnya dana dan lemahnya partisipasi masyarakat. Untuk mengatasi kendala-kendala tersebut, PKK juga melakukan evaluasi rutin terhadap program-programnya untuk memastikan efektivitasnya. Berkat upaya tersebut, PKK telah berhasil meningkatkan kesejahteraan masyarakat setempat, meningkatkan nilai gotong royong, dan menciptakan lingkungan yang lebih rukun.

Keywords:

Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga, Kesejahteraan, Kerukunan

Downloads

Download data is not yet available.

References

Astini, L., Safarina, N. A., & Suzanna, E. (2022). Bentuk-bentuk wawancara menurut walgito dalam sudut pandang pendidikan. Penelitian Psikologi, 13(1), 25–30.

Aufar, A. F., Supandi, F. N. A., Ilpaj, S. M., & ... (2022). Peran Lembaga Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Sebagai Upaya Resolusi Konflik Di Desa Genteng Kecamatan Sukasari Kabupaten Sumedang Jawa Barat. Aliansi : Jurnal Politik, Keamanan Dan Hubungan Internasional, (09), 182–188. http://journal.unpad.ac.id/aliansi/article/view/41962%0Ahttps://journal.unpad.ac.id/aliansi/article/download/41962/18450

Cahyaningsih, N. N., & Kuswardinah, A. (2022). Pengaruh Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga terhadap Capacity building Perempuan di Kecamatan Gemolong Kabupaten Sragen. TEKNOBUGA: Jurnal Teknologi Busana Dan Boga, 10(1), 15–23. https://doi.org/10.15294/teknobuga.v10i1.26245

Emi Hidayati. (2024). Tantangan Pergeseran Kelembagaan PKK Di Pedesaan Perspektif Isomorfisme. AT TAMKIN: Jurnal Pengembangan Masyarakat Islam, Volume 3 N(1), 1–23.

Hadi, M. M. (2022). Modal Sosial Dalam Merawat Kerukunan Masyarakat Multikultur (Studi Kerukunan Umat Beragama di Desa Pabuaran Kec. Gunung Sindur Kab. Bogor). Repository.Uinjkt.Ac.Id. https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/72410

Hanis, N. W., & Marzaman, A. (2020). Peran Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga 101 dalam Pemberdayaan Perempuan di Kecamatan Telaga. Publik (Jurnal Ilmu Administrasi), 8(2). https://doi.org/10.31314/pjia.8.2.123-135.2019

Ikhwan, N. (2023). Kerukunan Hidup Melalui Seni dan Budaya Nusantara. Panggung, 32(4). https://doi.org/10.26742/panggung.v32i4.2301

Jesska Ananda. (2023). Menjadi Perempuan Pkk: Studi Tentang Pola Recruitment Dan Sustainability Pada Kader-Kader PKK Di Desa Sukaraja Kecamatan Gedong Tataan Kabupaten Pesawaran. In Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Lampung Bandar Lampung (Vol. 1, Issue April).

Mekarisce, A. A. (2020). Teknik Pemeriksaan Keabsahan Data pada Penelitian Kualitatif di Bidang Kesehatan Masyarakat. JURNAL ILMIAH KESEHATAN MASYARAKAT : Media Komunikasi Komunitas Kesehatan Masyarakat, 12(3), 145–151. https://doi.org/10.52022/jikm.v12i3.102

Nabila Nida Anisa. (2023). Peran Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Dalam Mensejahterakan Masyarakat Di Desa Lempuyang Bandar, Kecamatan Way Pengubuan, Kabupaten Lampung Tengah. 0, 1–23.

Nabila Ulfa, S. E. (2023). Efektivitas Program Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga-Pemberdayaan Dan. Jurnal Ekonomi Islam, 3, 65–79.

Nurjanah, N. E., & Mukarromah, T. T. (2021). Pembelajaran Berbasis Media Digital pada Anak Usia Dini di Era Revolusi Industri 4.0 : Studi Literatur. Jurnal Ilmiah Potensia, 6(1), 66–77.

Oktriawan, W., Adriansah, A., & Alisa, S. (2022). Kesejahteraan Masyarakat di Desa Campakasari Kecamatan Cempaka Purwakarta. Muttaqien; Indonesian Journal of Multidiciplinary Islamic Studies, 3(1). https://doi.org/10.52593/mtq.03.1.01

Pathony, T. (2020). Proses Pemberdayaan Masyarakat Melalui Gerakan Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) di Kabupaten Subang. Ijd-Demos, 1(2). https://doi.org/10.31506/ijd.v1i2.23

Patria, M. Y. (2021). The Role of Religion in Society According to Malik Bennabi. Tasfiyah: Jurnal Pemikiran Islam, 5(1). https://doi.org/10.21111/tasfiyah.v5i1.5501 102

Prasetyo, D., & Irwansyah. (2020). Memahami Masyarakat Dan Perspektifnya. Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 1(1). https://doi.org/10.38035/jmpis.v1i1.253

Pujiastuti, N. S., & Komunikasi, D. I. (2024). Tinjauan Literatur Semangat Wirausaha Sosial Kader PKK Dalam Pemberdayaan Ekonomi Keluarga. 13(2).

Ratnasati, W., & Nanik Setyowati, R. R. (2022). Peran Posyandu Jiwa dalam Penguatan Nilai Kemanusiaan di Desa Pertapan Maduretno, Sidoarjo. Kajian Moral Dan Kewarganegaraan, 11(1). https://doi.org/10.26740/kmkn.v11n1.p289-305

Sukmasari, D. (2020). Konsep Kesejahteraan Masyarakat Dalam Perspektif Al-Qur’an. At-Tibyan, 3(1). https://doi.org/10.30631/atb.v3i1.15

Surjaningrum, E. R., Ambarini, T. K., Ariana, A. D., Arbi, D. K. A., Cahyanti, I. Y., & Hartini, N. (2020). Pemberdayaan Masyarakat untuk Meningkatkan Ketahanan Keluarga di Masyarakat Pesisir Kota Surabaya. INSAN Jurnal Psikologi Dan Kesehatan Mental, 5(2). https://doi.org/10.20473/jpkm.v5i22020.134-141

Syafnidawaty. (2020). Perbedaan Data Primer Dan Data Sekunder. In Raharja.Ac.Id.

Syam, R., Sukarna, S., & Nurmah, N. (2021). Analisis Tingkat Kesejahteraan Masyarakat di Provinsi Nusa Tenggara Barat Menggunakan Model Regresi Multivariat. Journal of Mathematics Computations and Statistics, 3(2). https://doi.org/10.35580/jmathcos.v3i2.19189

Ekonomi Desa Di Desa Jatisela Kecamatan Gunung Sari Kabupaten Lombok Barat. Jurnal Abdimas Sangkabira, 2(2), 232–241. https://doi.org/10.29303/abdimassangkabira.v2i2.124.

Downloads

Abstract Views : 12
Downloads Count: 3

Published

2025-04-19

Most read articles by the same author(s)