Pengembangan Kompetensi Profesional Guru BK Melalui Bimbingan Kelompok Menggunakan Games
DOI:
https://doi.org/10.31949/jb.v6i3.12702Abstract
Kegiatan ini bertujuan untuk mengembangkan kompetensi professional guru bimbingan dan konseling melalui bimbingan kelompok menggunakan games. Kegiatan ini diawali dengan analisis kebutuhan guru BK, penyusunan materi layanan, pemberian materi dan simulasi. Berdasarkan hasil analisis kebutuhan diketahui bahwa pelaksanaan bimbingan kelompok belum dilakukan secara variatif, dan masih menggunakan cara konvensional. Hasil analisis kebutuhan menjadi dasar penyusunan materi dan pemberian materi serta simulasi. Bimbingan kelompok diberikan dengan menggunakan games yang disesuaikan dengan tujuan yang akan dicapai. Setelah games dimainkan, kemudian dilanjutkan dengan penyampaian lesson learned yang bertujuan agar setiap peserta menyampaikan pelajaran atau hal apa yang telah diperoleh. Pengembangan kompetensi professional guru BK tidak hanya diperoleh melalui seminar, pelatihan-pelatihan khusus, tetapi juga melalui kegiatan pengabdian kepada masyarakat.
Kata Kunci: Kompetensi Professional, Bimbingan Kelompok, Games
Keywords:
Kompetensi Professional, Bimbingan Kelompok, GamesDownloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Maria Loban

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work