Pengaruh Biaya Variabel Terhadap Margin Kontribusi

Penulis

  • Elis Badriah Universitas Galuh Ciamis
  • Eva Faridah Universitas Galuh Ciamis
  • Purnamasari Universitas Galuh Ciamis
  • Asep Nurwanda Universitas Galuh Ciamis

DOI:

https://doi.org/10.31949/maro.v6i2.7387

Abstrak

Salah satu biaya terbesar perusahaan adalah biaya variabel karena biaya variabel adalah biaya yang jumlah totalnya berubah sebanding dengan perubahan volume kegiatan. Margin kontribusi dihitung dengan cara pendapatan dikurangkan dengan biaya variabel. Penelitian ini dipokuskan pada pengaruh biaya variabel terhadap margin kontribusi. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh biaya variabel terhadap margin kontribusi. Masalah pada peneliian ini  adalah biaya variabel mengalami naik turun setiap tahunnya  dan margin kontribusi nya pun mengalami naik turun.Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif kuantitatip dengan metode statistik deskriptif. Teknik analisis data menggunakan analisis koefisien korelasi pearson product moment, analisis regresi linear sederhana, analisis koefisien determinasi (R2), uji hipotesisnya menggunakan Uji t dan Uji F. pada penelitian di temukan baiaya variabel meningkat dan margin kontribusi meningkat yang seharusnya ketika biaya variabel meningkat maka margin kontribusi akan menurun.Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat pengaruh yang signifikan biaya variabel terhadap margin kontribusi.

Kata Kunci:

Biaya , Variable , Margin, Kontribusi

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Unduhan

Abstract Views : 460
Downloads Count: 885

Diterbitkan

2023-11-15

Cara Mengutip

Badriah, E., Eva Faridah, Purnamasari, & Asep Nurwanda. (2023). Pengaruh Biaya Variabel Terhadap Margin Kontribusi. Maro: Jurnal Ekonomi Syariah Dan Bisnis, 6(2), 377–384. https://doi.org/10.31949/maro.v6i2.7387