Pengaruh Literasi Keuangan Syari’ah, Religiusitas Terhadap Minat Generasi Z Menggunakan Asuransi Syari’ah

Authors

  • Juli Darma Yanti Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang
  • Denta Safitri Universitas Islam Negeri Imam Bonjo Padang
  • Rozalinda Universitas Islam Negeri Imam Bonjo Padang
  • Ahmad Wira Universitas Islam Negeri Imam Bonjo Padang

DOI:

https://doi.org/10.31949/maro.v7i2.11519

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh literasikeuangan syari’ah dan religiusitas terhadap minat generasi z dalam menggunakan asuransi syariah.Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan menghimpun data primer yang diambil melalui instrumen kuesioner.Sumber data dalam penelitian ini ialah generasi z di Kota Padang, teknik analisis data menggunakan analisis regresi dengan alat uji analisis SPSS. Hasil penelitian terlihat bahwa apabila tingkat pengetahuan tentang literasi keuangan syari’ah dari gen z juga akan meningkatkan minat generasi z dalam mengunakan asuransi syari’ah. Pada realitanya secara garis besar masih banyak diantara generasi z yang tidak mengenal asuransi syari’ah, hal ini dilihat dari 130 responden penelitian mayoritas responden tidak memiliki asuransi syari’ah, sedangkan resiko yang akan terjadi dimasa akan datang tidak bisa diprediksi.  Ditinjau dari aspek religiusitas generasi z memiliki nilai religiusitas yang tinggi, namun masih mengabaikan produk produk syari’ah khususnya asuransi syari’ah.

Keywords:

Literasi Keuangan Syari’ah, Minat, Religiusitas

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Abstract Views : 224
Downloads Count: 345

Published

2024-11-05

How to Cite

Darma Yanti, J., Safitri, D., Rozalinda, & Wira, A. (2024). Pengaruh Literasi Keuangan Syari’ah, Religiusitas Terhadap Minat Generasi Z Menggunakan Asuransi Syari’ah. Maro: Jurnal Ekonomi Syariah Dan Bisnis, 7(2), 257–268. https://doi.org/10.31949/maro.v7i2.11519

Issue

Section

Articles