Penerapan Budaya Kerja 5R untuk Keberlangsungan Usaha Mikro di Wilayah Jakarta Barat

Abstract Views : 28 / Downloads Count: 22

Authors

  • Niken Sulistyowati Universitas Mercu Buana, Jakarta
  • Andam Dewi Syarif Program Studi Magister Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Mercu Buana, Jakarta, Indonesia
  • Median Wilestari Universitas Islam As-syaffiyah, Jakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31949/jb.v5i3.9464

Keywords:

Budaya Kerja 5R, Kepuasan Konsumen, Loyalitas Pelanggan, Keberlangsungan Usaha

Abstract

Budaya kerja 5R adalah kebulatan tekad untuk mengadakan Ringkas di tempat kerja, Rapi, Resik, Rawat dan Rajin memelihara kebiasaan yang diperlukan untuk melaksanakan pekerjaan dengan baik. Tujuan kegiatan ini  adalah 1) Agar pelaku usaha mikro dapat memahami pentingnya Budaya Kerja 5R, 2) Agar pelaku mitra usaha dapat menerapkan budaya kerja 5R secara continue, sehingga  dapat berkontribusi dalam meningkatkan kualitas produk, 3) Agar pelaku usaha mikro dapat mengetahui bahwa peningkatkan kualitas produk akibat diterapkannya budaya kerja 5R secara continue akan berpengaruh dalam meningkatkan kepuasan dan loyalitas konsumen, sehingga dapat menjamin keberlangsungan usaha. Metode yang digunakan: 1) Memberi ceramah dan bimbingan tentang apa dan bagaimana budaya kerja 5R dan pengaruhnya terhadap peningkatan kualitas produk, kepuasan konsumen dan loyalitas pelanggan untuk keberlangsungan usaha, 2) Melakukan evaluasi penerapan budaya 5R dan pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada Masyarakat. Hasil kesimpulan kegiatan ini adalah 1). Peserta mampu mengerti dan memahami pentingnya Budaya Kerja 5R dilakukan secara kontinyu, 2). Peserta mampu mengevaluasi dan menerapkan budaya kerja 5R dalam usaha mereka. Hasil evaluasi menyatakan bahwa peserta puas dengan pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2024-07-05

How to Cite

Sulistyowati, N., Syarif, A. D., & Wilestari, M. (2024). Penerapan Budaya Kerja 5R untuk Keberlangsungan Usaha Mikro di Wilayah Jakarta Barat . BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(3), 2034–2043. https://doi.org/10.31949/jb.v5i3.9464

Issue

Section

Articles