MENINGKATKAN REALISASI INVESTASI MELALUI BIMBINGAN TEKNIS OSS RBA DAN LKPM ONLINE KOTA BLITAR
DOI:
https://doi.org/10.31949/jb.v4i4.6546Abstract
Investasi bisa didefinisikan sebagai aktivitas menempatkan modal baik berupa uang atau aset berharga lainnya kedalam suatu benda, lembaga, atau suatu pihak dengan harapan investor kelak akan mendapatkan keuntungan setelah kurun waktu tertentu. Dinas Penanamam Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Blitar memiliki peranan penting dalam melaksanakan analisa dan pengembangan potensi serta peluang investasi di Kota Blitar. Salah satu upaya yang dilakukan dalam mengembangkan investasi yaitu dengan mengawasi pelaporan LKPM pada setiap bidang usaha yang ada, Namun permasalahan yang dihadapi yaitu beberapa pelaku usaha masih belum memahami bagaimana melakukan pelaporan LKPM secara daring. Oleh Karena itu sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat dari Universitas Pendidikan Nasional Bali (UNDIKNAS), kami mencoba menerapkannya kepada pelaku usaha yang ada di Kota Blitar dengan harapan meningkatkan pemahaman pelaku usaha mengenai ketentuan pelaksanaan penanaman modal mengenai OSS-RBA dan Laporan Kegiatan Penanaman Modal (LKPM). Metode yang digunakan adalah penelitian empiris dimana dengan melakukan bimbingan langsung kepada pelaku usaha. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwaa pelaksanaan Bimtek OSS-RBA sudah dijalankan dan masuk dalam taraf efektif sebagai upaya mempercepat proses perizinan di Kota Blitar serta menambah pengetahuan bagi pelaku usaha terkait pelaksanaan pelaporan LKPM Online.
Keywords:
Investasi, OSS RBA, Laporan Kegiatan Penanaman ModalDownloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Devita Monica, Dewa Ayu Putu Adhiya Garini Putri

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work