PENERAPAN SMK3 DI INDUSTRI PEMBUATAN TAHU DI CIBATU GARUT DENGAN MENGGUNAKAN METODE 5S
DOI:
https://doi.org/10.31949/jb.v2i3.1357Abstract
Dewasa ini, pengetahuan masyarakat khususnya tentang Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan kerja (SMK3) akan masih terbilang sangat kurang. Padahal, apabila pemahaman tentang SMK3 baik maka jumlah kecelakaan kerja semakin sedikit, produktivitas kerja semakin besar dan akhirnya produk yang dihasilkan jumlahnya semakin banyak dengan kualitas juga semakin baik.
Tujuan dilaksanakan program PKM adalah menambah pemahaman, pengetahuan, dan wawasan di Fakultas Pertanian Universitas Garut dan pelaku industri di Garut dan sekitarnya tentang SMK3. Pada program ini dilakukan survei lokasi, wawancara sebelum dan sesudah seminar. Materi seminar adalah penjelasan mengenai SMK3, penerapan SMK3 dalam masa pandemi di industri kecil dan menengah. Setelah mengikuti seminar, mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Garut dan pelaku industri di Garut dan sekitarnya mengetahui secara lebih mendalam tentang SMK3 dan berusaha menerapkan dalam masyarakat dengan baik dan benar. Salah satu cara penerapan SMK3 dengan cara 5S.
Keywords:
SMK3, 5 S, industri kecil dan menengahDownloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
An author who publishes in the BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work