PEMBELAJARAN INTERAKTIF DALAM PENANAMAN NILAI KEBANGSAAN DI TAMAN PENDIDIKAN AL-QUR’AN NURUL HIDAYAH
DOI:
https://doi.org/10.31949/jb.v6i2.12545Abstract
Penanaman nilai kebangsaan menjadi kontribusi warga negara dalam membentuk Lembaga yang kuat bagi pencapain tujuan pembangunan berkelanjutan. Penanaman nilai kebangsaan perlu dikembangkan sejak usia dini. TPQ Nurul Hidayah merupakan komunitas homogen yang menerapkan pendidikan Islam. Pengenalan keberagaman dan kebangsaan melalui penerapan IPTEKS sederhana dalam pembelajaran interaktif menjadi solusi untuk mendukung peningkatan nilai kebangsaan. PKM ini memfokuskan pada bidang sosial humaniora dan komunikasi melalui sharing knowledge keberagaman, kebangsaan, penerapan model pembelajaran interaktif secara berkelanjutan Metode dilakukan melalui persiapan, pelaksanaan dan pelaporan. Fokus penyelesaian solusi ada pada tahap pelaksanaan yang meliputi 1) Edukasi tentang keberagaman pada penanaman nilai kebangsaan yang diharapkan akan meningkatkan pemahamanan kebangsaan dan nasionalisme, 2) Penerapan model pembelajaran interaktif sebagai bentuk IPTEKS sederhana untuk mendukung pencapaian tujuan Pendidikan Al-Quran dengan menyesuaikan perubahan dan perkembangan IPTEKS. 3) Penerapan IPTEKS sederhana dengan mengembangkan modul pembelajaran interaktif sebagai keberlanjutan program. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pemahaman peserta pada nilai kebangsaan dari 57% menjadi 93%. Hal ini menunjukkan adanya peningkatan pemahaman siswa pada nilai keberagaman dan kebangsaan melalui model pembelajaran interaktif. Peningkatan yang diharapkan mendukung pencapaian tujuan pembangunan berkelanjutan
Keywords:
Keberagaman, Kebangsaan, TPQ, Pembelajaran InteraktifDownloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Arin Fithriana, Muhammad Iqbal Naufal, Rendy Putra Kusuma

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work