Strategi Pembelajaran Contextual Teaching Learning pada Pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam
DOI:
https://doi.org/10.31949/am.v6i1.9026Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengimplementasian strategi pembelajaran kontekstual pada mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam agar bisa meningkatkan kualitas peserta didik dalam menguasai materi. Selain itu juga bertujuan untuk mempelajari lebih luas hakikat, tujuan, karakteristik, serta kelebihan dan kekurangan pembelajaran kontekstual. Peneliti kali ini menggunakan penelitian Library Research. Pengumpulan data sendiri yaitu menggunakan dokumentasi dan menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Hasil dari penelitian ini yaitu CTL dalam SKI dapat meningkatkan kualitas belajar siswa. Strategi CTL ini dapat mengintegrasikan materi pembelajaran pada kejadian yang terjadi dalam kehidupan nyata, sehingga strategi ini dapat meningkatkan keefektifan dalam pembelajaran SKI dan dapat mewujudkan pembelajaran yang lebih berkualitas. Hasilnya strategi ini bisa dibilang berhasil dengan adanya indikasi bahwa pembelajaran tersebut dapat berjalan dengan menyenangkan, dan memuaskan.
Keywords:
learning strategy, contextual teaching and learning, the story of Islamic cultureDownloads
References
Anwar, S. (2018). Model Pembelajaran Contextual Teaching And Learning (Ctl) Dalam Pembelajaran Inklusi. SUSTAINABLE: Jurnal Kajian Mutu Pendidikan, 1(1), 57–74. https://doi.org/10.32923/kjmp.v1i1.898
Dwi Lestari, A., Pratiwi, R., & Julaiha Nastion, S. (2022). Strategi Pembelajaran Contextual Teaching Learning pada Sejarah Kebudayaan Islam. Journal of Educational Management and Strategy, 1(1), 40–45. https://doi.org/10.57255/jemast.v1i1.56
Fadhilah, F., Effendi, Z. M., & Ridwan, R. (2017). Analysis of contextual teaching and learning (CTL) in the course of applied physics at the mining engineering department. International Journal of Science and Applied Science: Conference Series, 1(1), 25. https://doi.org/10.20961/ijsascs.v1i1.5106
Fadhli, Y. R., & Yoenanto, N. H. (2021). Efektivitas Pelatihan Contextual Teaching and Learning (CTL) Guna Meningkatkan Kompetensi Pedagogik Guru Sekolah Dasar di Pulau Sebatik. Jurnal Psikologi TALENTA, 6(2), 1. https://doi.org/10.26858/talenta.v6i2.19304
Hasudungan, A. N. (2022). Pembelajaran Contextual Teaching Learning (CTL) Pada Masa Pandemi COVID-19: Sebuah Tinjauan. Jurnal DinamikA, 3(2), 112–126. https://doi.org/10.18326/dinamika.v3i2.112-126
Kadir, A. (2013). Konsep Pembelajaran Kontekstual Di Sekolah. Dinamika Ilmu, 13(1).
Latipah, E. D. P., & Afriansyah, E. A. (2018). Analisis Kemampuan Koneksi Matematis Siswa Menggunakan Pendekatan Pembelajaran CTL dan RME. Matematika: Jurnal Teori dan Terapan Matematika, 17(1). https://doi.org/10.29313/jmtm.v17i1.3691
Murdiyanto, D. E. (n.d.). METODE PENELITIAN KUALITATIF.
Nurdin DR, S. K. (2020). Cd Interaktif Pengenalan Sejarah Kebudayaan Islam Pada Madrasah Ibtidaiyah. Jurnal Teknologi Terapan and Sains 4.0, 1(2), 129–141. https://doi.org/10.29103/tts.v1i2.3251
Putri, N. (2018). Pembelajaran Materi Suhu dan Energi Panas Menggunakan Model Pembelajaran CTL (Contextual Teaching and Learning) pada Siswa MI. Universitas Muhammadiyah Sidoarjo. Retrieved from http://eprints.umsida.ac.id/4014/
Sari, M., & Asmendri, A. (2020). Penelitian Kepustakaan (Library Research) dalam Penelitian Pendidikan IPA. Natural Science, 6(1), 41–53. https://doi.org/10.15548/nsc.v6i1.1555
Sulfemi, W. B., & Minati, H. (2018). Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Kelas 3 Sd Menggunakan Model Picture And Picture Dan Media Gambar Seri. JPSD (Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar), 4(2), 228–242. https://doi.org/10.30870/jpsd.v4i2.3857
Supriyatmoko, I., Widayati, M., & Nurnaningsih. (2023). Metode Contextual Teaching Learning sebagai Solusi dalam Pelaksanaan Pembelajaran Keterampilan Berbicara pada Lingkup PAUD. Journal of Education Research, 4(3), 1405–1414. https://doi.org/10.37985/jer.v4i3.444
Tarwi, M., & Naimah, F. U. (2022). Implementasi Contextual Teaching and Learning Pada Pembelajaran Aswaja. At-Tadzkir: Islamic Education Journal, 1(1), 42–54. https://doi.org/10.59373/attadzkir.v1i1.7
Yulindaria, L., & Cahyani, I. (2017). Penerapan Pendekatan Contextual Teaching And Learning (Ctl) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Energi Gerak Dalam Pembelajaran Ipa Sekolah Dasar. Metodik Didaktik : Jurnal Pendidikan Ke-SD-An, 13(1). https://doi.org/10.17509/md.v13i1.7691