Pendidikan Karakter Sebagai Upaya Membentuk Generasi Berkarakter Unggul
DOI:
https://doi.org/10.31949/am.v6i1.8170Abstract
Penelitian ini berlatar belakang bahwa pendidikan karakter yang berlangsung di indonesia aat ini belum sepenuhnya berhasil dan kian hari makin merosot. Dalam upaya mewujudkan generasi yang berkarakter unggul maka diperlukan beberapa upaya salah satunya dengan menanamkan kebiasaan-kebiasaan baik dalam kehidupan sehari-hari peserta didik. Jenis penelitian ini digunakan untuk menyelidiki kondisi obyek yang alamiah (sebagai lawannya adalah eksperimen), menggunakan metode penelitian kualitatif yang berasal dari filsafat positivisme, di mana peneliti adalah sebagai instrumen kunci. Hasil penelitian kualitatif lebih menekankan makna daripada generalisasi, dengan menggunakan analisis studi pustaka, yang biasa disebut sebagai studi pustaka. Hasilnya adalah Guru memainkan peran yang sangat penting dalam membentuk karakter siswa melalui keteladanan dalam dunia pendidikan yang dimulai dengan hal-hal kecil, seperti menyapa orang lain saat bertemu.
Keywords:
Education, Character, Superiror GenerationDownloads
References
Andi, M. A. S., Rasil, T., Hartutik, & Ranti, N. (2023). Pendidikan Karakter di Era Milenial : Membangun Generasi Unggul dengan Nilai - Nilai Positif. PT Sonpedia Publishing Indonesia.
Annur, Y. F., Yuriska, R., & Arditasari, S. T. (2021). Pendidikan Karakter dan Etika dalam pendidikan. Seminar Nasional Pendidikan Program Pascasarjana Universitas PGRI Palembang 15-16 Januari 2021, 330.
Fetra Bonita Sari, Risda Amini, M. (2020). Analisis Penerapan Pendidikan Moral dalam Penguatan Karakter Peserta Didik. Jurnal Basicedu, 5(5), 3(2), 524–532.
Hamdani, A. D., Nurhafsah, N., & Silvia, S. (2022). Inovasi Pendidikan Karakter Dalam Menciptakan Generasi Emas 2045. JPG: Jurnal Pendidikan Guru, 3(3), 170. https://doi.org/10.32832/jpg.v3i3.7291
Muhardi, M. (2004). Kontribusi pendidikan dalam meningkatkan kualitas bangsa indonesia. MIMBAR : Jurnal Sosial Dan Pembangunan, 20(4), 478–492.
Ngatipan, N. (2023). Menjadi Generasi Unggul Dan Berkarakter Untuk Menggapai Kesuksesan. SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(4), 400–406. https://doi.org/10.55681/swarna.v2i4.467
Robby, S. K. I., Abdilah, D., & Faiz, A. (2022). Implementasi pendidikan karakter di masa pandemi covid-19: Proses pembelajaran dan hambatan. Jurnal Pendidikan Dan Pengembangan, 10(1), 234–239.
Samrin. (2016). Pendidikan Karakter (Sebuah Pendekatan Nilai). Jurnal Al-Ta’dib, 9(1), 120–143.
Sugiyono. (2013). Metode Peneliitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Alfabeta CV.
Sunarso, A. (2020). Dengan demikian,budaya religius sekolah adalah terwujudnya nilai-nilai ajaran agama sebagai tradisi dalam berperilaku dan budaya organisasi yang diikuti oleh seluruh warga sekolah. Jurnal Kreatif : Jurnal Kependidikan Dasar, 10(2), 155–169.
Yulianti, Y. (2021). Pentingnya Pendidikan Karakter Untuk Membangun Generasi Emas Indonesia. CERMIN: Jurnal Penelitian, 5(1), 28. https://doi.org/10.36841/cermin_unars.v5i1.969