Penanaman Akhlak Mulia; Model Penguatan Nilai Afektif melalui Pemahaman Syarah Hadits Arbain No 18 An-Nawawi

Penulis

  • Dinda Andini -
  • Moh Yasih Fadilah Universitas Majalengka

Abstrak

Artikel ini mendeskripsikan tentang sarah hadits Arba’in Nawawi nomor 18 tentang akhlak  mulia relasi penguatan nilai afektif dalam pendidikan agama Islam. Berdasarkan data yang berkaitan dengan pembahasan sarah hadits Arba’in Nawawi nomor 18 dan data pendukung lainnya yang didapat melalui pendekatan literature review berbagai artikel yang diambil melalui google schoolar ataupun buku ditemukan beberapa sarah hadits Arba’in Nawawi nomor 18 tentang akhlak mulia dan juga indikator dari akhlak itu sendiriyang penulis temukan dari beberapa sumber. Adapun hasil penelitian ini yaitu menemukan bahwa adanya relasi penguatan nilai afektif pendidikan agama Islam dalam sarah hadits nomor 18 kitab Arba’in Nawawi karena dalam hadits ini memuat beberapa perintah yang menuntut manusia agar senantiasa berakhkak mulia dan perintah hadits ini akan mempengaruhi sifat, sikap, dan kepribadian manusia yang tentunya memperkuat nilai afektif yang baik bagi manusia tersebut.

Kata Kunci:

arba'in nawawi, akhlak, afektif

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Unduhan

Abstract Views : 365
Downloads Count: 424

Diterbitkan

2024-01-20

Cara Mengutip

Andini, D., & Moh Yasih Fadilah. (2024). Penanaman Akhlak Mulia; Model Penguatan Nilai Afektif melalui Pemahaman Syarah Hadits Arbain No 18 An-Nawawi. Al-Akhbar: Jurnal Ilmiah Keislaman, 9(2), 93–100. Diambil dari https://ejournal.unma.ac.id/index.php/aa/article/view/8003