FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PARTISIPASI ANGKATAN KERJA WANITA DALAM BERWIRAUSAHA

Authors

  • Purwoningsih Haris IAIN BONE

DOI:

https://doi.org/10.31949/dialogika.v4i2.3751

Abstract

Studi ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja dan faktor mana yang lebih dominan berpengaruh terhadap partisipasi angkatan kerja wanita dalam berwirausaha. Jenis penelitian yag digunakan adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian merupakan seluruh angakatan kerja wanita yang berwirausaha di Kec. Tanete Riattang Kab. Bone. Sampel penelitian sebanyak 100 orang responden dengan teknik pengumpulan data menggunakan kuisioner (angket). Penelitian bersifat eksplorasi dan belum memiliki variabel yang jelas, karena itu akan dirumuskan variabel yang akan digunakan, untuk memudahkan perumusannya digunakan dua faktor utama beserta sub faktornya yaitu faktor internal yang terdiri dari 15 sub faktor dan faktor eksternal yang terdiri dari 13 sub faktor, kemudian diuji menggunakan teknik deskriptif persentase, uji validitas & reabilitas, uji prasyarat analisis faktor yaitu uji Kaiser Mayor Oikin (KMO) dan uji Barlett, serta Analisis Faktor. Berdasarkan uji validitas dan realibilitas dihasilkan masing-masing 10 rumusan sub faktor internal & eskternal yang berkorelasi signifikan, masing-masing dari faktor tersebut setelah diuji KMO dan Bartlett juga dinyantakan signifikan dan berpengaruh untuk kemudian dilanjutkan melakukan uji analisis faktor. Berdasarkan uji analisis faktor dan hasil Rotated Component Matrix, 10 sub faktor internal tersebut dikelompokkan menjadi 3 faktor diberikan nama faktor keinginan pribadi, keadaan, dan membantu perekonomian keluarga dengan faktor yang paling dominan berpengaruh adalah faktor keinginan pribadi,nilai varians 23,366%. Sub faktor eksternal dikelompokkan menjadi 2 faktor yaitu faktor peluang dan besarnya potensi berwirausaha dengan faktor yang paling dominan adalah faktor lingkungan, nilai varians 24,727%.

Keywords:

Faktor Internal, Faktor Eksternal, Partisipasi Angkatan Kerja Wanita, Wirausaha

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anwar, M. (2014). Pengantar Kewirausahaan: Teori dan Aplikasi, Cet. I. Jakarta:Prenadamedia Group

Aspasia, N. (2013). Peran Ganda, Curahan Waktu Kerja dan Kontribusi Ekonomi Istri pada Keluarga Petani. Skripsi, Departemen Ilmu Keluarga dan Konsumen Fakultas Ekologi Munusia Institut Pertanian Bogor.

Badan Pusat Statistik Kabupaten Bone. (2017). Kependudukan dan Ketenagakerjaan" Bone Regency in Figures 2106, Dikutip dari https://bonekab.bps.go.id, Diakses Tanggal 23 Juni 2017

Badan Pusat Statistik Kabupaten Bone. (2015). Statistik Daerah Kecamatan Tanete Riattang 2015, Bone: Badan Pusat Statistik Kabupaten Bone.

Bangun, W. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia, [t.cet]; Jakarta: Erlangga

Handayani, B., & Arianto, B. (2022). Strategi Pencegahan Stunting Berbasis Tata Kelola Dana Desa. Jurnal DIALOGIKA Manajemen Dan Administrasi, 3(2), 59–72. https://doi.org/https://doi.org/10.31949/dialogika.v3i2.7544

Jaya, A. (2022). Pembangunan Manusia Dalam Perspektif Ekonomi Islam Untuk Mencapai Falah. Jurnal DIALOGIKA Manajemen Dan Administrasi, 4(1), 33–38. https://doi.org/https://doi.org/10.31949/dialogika.v4i1.3744

Jayakusumah, H. (2011). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Teh Celup Sariwangi (Studi Kasus Pada Masyarakat Kota Bekasi),Skripsi, Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah, Bogor.

Johan, S. (2011). Studi Kelayakan Pengembangan Bisnis, Cet. I; Yogyakarta: Graha Ilmu.

Kasmir. (2006). Kewirausahaan, Cet. 1. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada

Kamaludin, K. (2018). Analisis Modal Usaha Di Masyarakat Pedesaan. Syntax Literate: Jurnal Ilmiah Indonesia, 3(9), 49–60.

Kamaludin, K. (2020). Analisis Hard Skill Sebagai Pondasi Bisnis Bagi Pelaku Usaha Mikro. Syntax Literate ; Jurnal Ilmiah Indonesia, 5(5), 120. https://doi.org/10.36418/syntax-literate.v5i5.1159

Kamaludin, K. (2021). Analisis Strategi Pemasaran Bagi Pelaku Usaha Mikro Di Era Revolusi Industri 4.0. Edueksos : Jurnal Pendidikan Sosial & Ekonomi, 10(1), 1–19. https://doi.org/10.24235/edueksos.v10i1.6371

Noor, Juliansyah Metodologi Penelitian, Cet.IV; Jakarta: Kencana PrenamediaGroup, 2014

Qardhawi, Yusuf Peran Nilai dan Moral dalam Perekonomian Islam, Cet. I; Jakarta: Robbani Press, 2001.

Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D ,Cet.XIV. Bandung: Alfabeta.

Sumarsono, S. (2003). Ekonomi Manajemen Sumber Daya Manusia dan Ketenagakerjaan, Ed. 1. Cet. I; Yogyakarta: Penerbit Graha Ilmu.

Downloads

Abstract Views : 71
Downloads Count: 74

Published

2023-06-30

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)