Peningkatan Pemahaman Konsep dengan Menggunakan Model Learning Cycle 7E Berbantuan Puzzle

Authors

  • Puza Halimatu Sa'diyah Universitas Pendidikan Indonesia
  • Maulana Universitas Pendidikan Indonesia
  • isrokatun Universitas Pendidikan Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31949/jee.v7i1.8825

Abstract

Learning Cycle 7E adalah model pembelajaran yang memiliki 7 siklus pembelajaran bermakna, siswa terlibat aktif dalam pemecahan masalah. Penelitian ini bertujuan melihat peningkatan pemahaman konsep pada kelas yang belajar menggunakan model learning cycle 7E. puzzle sebagai media dalam pembelajaran agar lebih konkrit. Penelitian ini merupakan penelitian quasi eksperimen dengan rancangan nonequivalent pretes postes control group design. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas tinggi sekecamatan Baleendah adapun sampel yang terpilih adalah SDN Cimuncang dua kelas dijadikan kelas eksperimen dan kontrol berjumlah 63 siswa. Instrumen yang digunakan adalah tes uraian pemahaman konsep dengan teknis pengumpulannya adalah pretes-postes dan dianalisis menggunakan nilai N-Gain. Berdasarkan hasil analisis, diperoleh nilai rata-rata pretes sebesar 32,72 dan nilai postes sebesar 62,41. Selain itu, hasil uji-t sebesar  0,003 dengan α = 5% = 0,05. Maka sig = 0,003 < 0,05 artinya terdapat perbedaan peningkatan pemahaman konsep matematis peserta didik atara kelas eksperimen dan kontrol. Ini dapat direkomendasikan bahwa model Learning Cycle 7E dapat digunakan sebagai alternatif model pembelajaran untuk meningkatan pemahaman konsep pada materi luas bangun datar.

Kata Kunci: Learning Cycle 7E, Pemahaman Konsep, Puzzle

Keywords:

Conceptual Understanding, Learning Cycle 7E, Puzzle

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adilah, D. N., & Budiharti, &. R. (2015). Model Learning Cycle 7E dalam Pembelajaran IPA. Prosiding Seminar Nasional Disika dan Pendidikan Fisika, 6. Surakarta.

Andi, F., & Fathurrahman, H. (2019). Peningkatan Pemahaman Konsep Siswa Kelas Vii Smp Lab. Stkip Muhammadiyah Arar pada Mata Pelajaran Ipa Menggunakan Diagram Alir dalam Pembelajaran Inkuiri Terbimbing. Jurnal Pendidikan, 7(1). https://doi.org/10.36232/pendidikan.v7i1.213

Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.

Bahri, S dan Adiansha A. (2020). Pengaruh Model Learning Cycle 7E dan Kecerdasan Interpersonal terhadap Pemahaman Konsep IPA. Jurnal Pendidikan Anak. 6 (1).

Depdiknas. (2006). Tujuan Matematika. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan .

Dewi N,P. (2012). Pengaruh Model Siklus belajar 7E terhadap Pemahaman Konsep dan Keterampilan Proses Siswa SMA Negeri 1 Sawan. Jurnal Pendidikan IPA Ganesha.

Djabba, R., Mukhlisa, N., & Utami, D. P. (2021). Penerapan Model Learning Cycle pada Pembelajaran Tema 3 tentang Sistem Pencernaan Pada Hewan untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas V SD Inpres Banga banga Kabupaten Barru. http://ojs.unm.ac.id/index.php/pubpend

Febiasari, N. L. (2018). Peningkatan Pemahaman Konsep Luas Bangun Datar dengan Penerapan Guided Inquiry. Jurnal UMMI, 23-32. doi:https://doi.org/10.37150/perseda.v1i1.409

Fedi, S., Maria Helena Ose Blikololong, & Eufrasia Jeramat. (2020). Pengaruh Pembelajaran Tutor Sebaya Terhadap Prestası Belajar Sıswa Kelas Vıı Pada Pokok Bahasan Segı Empat Semester II SMPK IMMACULATA RUTENG Tahun Ajaran 2018/2019”. JIPD (Jurnal Inovasi Pendidikan Dasar), 4(2), 91–98. https://doi.org/10.36928/jipd.v4i2.356

Gazali, R. Y. (2016). Pembelajaran Matematıka Yang Bermakna. In Jurnal Pendidikan Matematika (Vol. 2, Issue 3). https://doi.org/10.33654/math.v2i3.47.

Handromi. (2011). Penerapan Model Pembelajaran Learning Cycle Berbasis Panel Peraga Sebagai Upaya Meningkatkan Kompetensi Mahasoswa pada Materi Sistem Pengapian Mobil,. Jurnal Penelitian Pendidikan, 29(2), 138-148. doi:https://doi.org/10.15294/jpp.v28i2.5635

Hasnidar, Nurhamdah, & Ismail. (2019). Improvıng The Students’ Speakıng Skılls Through 5e Learnıng Cycle Model At The Tenth Grade Students Of Sma Negerı 3 Pınrang (Vol. 2, Issue 2). https://doi.org/10.35905/inspiring.v2i2.1271

Hasriani. 2021. Penggunaan Media Pembelajaran Puzzle dalam Meningkatkan Hasil Belajar Tematik Siswa Kelas V SDN 72 Lamukurung Kecamatan Tellu Siattinge Kabupaten Bone. Eprints Universitas Negeri Makassar.

Hastjarjo, T. D. (2019). Rancangan Eksperimen-Kuasi. Buletin Psikologi, 27(2), 187. https://doi.org/10.22146/buletinpsikologi.38619

Hayati, Z., Ulya, K. (2022). Developing Students Mathematical Understanding Using Geogebra Software. Jurnal Ilmiah Didaktika. 22(1). 134-147. http://dx.doi.org/10.22373/jid.v22i2.11451

Ibda, F. (2015). Perkembangan Kognıtıf: Teorı Jean Pıaget (Vol. 3, Issue 1).

Isrokatun, & Rosmala, A. (2018). Model-model Pembelajaran Matematika. Jakarta: Bumi Aksara.

Kusumaningrum, S. A., & Pujiastuti, H. (2021). Analyzıng Students’ Understandıng Of Mathematıcal Concept About Two-Dımensıonal Fıgures At Grade Iıı Of Elementary Schools In Serang. Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 10(5), 1142. https://doi.org/10.33578/jpfkip.v10i5.8417

Masruroh & Budiyono. (2019) Penggunaan Media Pentomino Puzzle untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Luas Bangun Datar di Kelas IV Sekolah Dasar. JPGSD. Ol 07 (04). 3151-3160.

Maulana. (2016). Statistika dalam Penelitian Pendidikan: Konsep Dasar dan Kajian Praktis. Sumedang: UPI Sumedang Press.

Mayasari, D., & Habeahan, N. L. S. (2021). Analısıs Kemampuan Pemahaman Konsep Sıswa Dalam Menyelesaıkan Soal Cerıta Matematıka. AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 10(1), 252. https://doi.org/10.24127/ajpm.v10i1.3265

Mulyasari, W., & Fahrozy. (2023). Pemahaman Konsep Pada Nilai Tempat Di Sekolah Dasar. Jurnal Elementaria Edukasia, 6(2), 442–452. https://doi.org/10.31949/jee.v6i2.5295

Nasution, S. (2017). Variabel Penelitian. Raudhah, 05(02), 1-9. http://dx.doi.org/10.30829/raudhah.v5i2.182.

Priadana s, S. D. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif. Tanggerang : Pascal Books.

Rosmala, I. &. (2018). Model-model Pembelajaran Matematika . Jakarta: Bumi Aksara.

Salsabilah, dkk (2023). Analisis Kesulitan dalam Menyelesaikan Soal Luas Bangun Datar Gabungan Siswa Kelas IV SD. Journal on Education, 06(01), 2601–2608.

Sugiyono. (2014). Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sugiman, M. T. (2015). Keefektifan Learning Cycle 7E terhadap Minat Belajar dan Pemahaman Konsep Matematika Siswa Kelas X. Journal of Mathematics Education, 4(3), 258-261. doi:https://doi.org/10.15294/ujme.v4i3.9053

Suherman V, dkk. (2023). Pengaruh Media PALINGBADA Terhadap Pemahaman Konsep Keliling Bangun Datar Di Kelas III Sekolah Dasar. Jurnal Elementaria Edukasia, 6(4), 2067–2077. https://doi.org/10.31949/jee.v6i4.7607

Syahbana, A. (2014). Alternatif Pemahaman Konsep Umum Luas Daerah Suatu Bangun Datar. Edumatica. 04 (02).11-18. https://doi.org/10.22437/edumatica.v4i02.2066

Syamsudin, N, dkk. (2022). Profile of Students Conceptive Understanding in Fractions at SMP Muhammadiyah Banda Aceh. Jurnal Ilmiah Didaktika. 23 (01). 75-92. http://dx.doi.org/10.22373/jid.v23i1.10700

Tyas, M. A., & Sugiman, M. &. (2015). Keefektifan Model Pembelajaran Learning Cycle 7E terhadap Minat Belajar dan Pemahaman Siswa Kelas X. Unnes Journal of Mathematics Education, 4(3), 258-261. doi:https://doi.org/10.15294/ujme.v4i3.9053

Usmadi. (2020). Pengujian Persyaratan Analisi. Inovasi Pendidikan. Vol 7 (1). 50-62. https://doi.org/10.31869/ip.v7i1.2281

Widhy, P., & Pd, M. (2012). Prosiding Seminar Nasional Penelitian, Pendidikan dan Penerapan MIPA, Fakultas MIPA (Issue 1).

Wishyarso, W. (2011). Mengaplikasikan Uji-t untuk Membandingkan Gain Score antar Kelompok dalam Eksperimen. https://widhiarso.staff.ugm.ac.id/files/Mengaplikasikan%20Uji-t%20untuk%20Menguji%20Gain%20Score.pdf

Widyawati, S dkk. (2021). The Effect of Geogebra Assisted Learning Cycle 7E Model and Cognitive Style on Mathematical Concepts Understanding Ability. Indomath: Indonesia Mathematics Education.

Yudhanegara, K. E. (2015). Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung: PT Refika Aditama.

Zulyadaini.(2016). Perbandingan Hasil Beljaar Matematika Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Coop-Coop dengan Konvensional. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 16(1), 153-158. http://dx.doi.org/10.33087/jiubj.v16i1.96

Downloads

Abstract Views : 61
Downloads Count: 67

Published

2024-03-31

How to Cite

Sa’diyah, P. H., Maulana, & isrokatun. (2024). Peningkatan Pemahaman Konsep dengan Menggunakan Model Learning Cycle 7E Berbantuan Puzzle. Jurnal Elementaria Edukasia, 7(1), 2475–2489. https://doi.org/10.31949/jee.v7i1.8825

Issue

Section

Articles