Pengembangan Instrumen Kemampuan Berpikir Reflektif Matematis Siswa SMP Materi Bangun Ruang Sisi Datar

Abstract Views : 17 / Downloads Count: 14

Authors

  • Anindya Kirana Putri Ningrum Program Magister Pendidikan Matematika Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, Serang
  • Yuyu Yuhana Program Magister Pendidikan Matematika Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, Serang

DOI:

https://doi.org/10.31949/educatio.v10i2.9075

Keywords:

Instrumen, berpikir reflektif matematis, siswa SMP

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan instrumen kemampuan berpikir reflektif matematis siswa SMP pada materi bangun ruang sisi datar. nstrumen adalah alat ukur dalam sebuah penelitian. Sebelum digunakan instrumen harus melewati proses analisis agar menghasilkan instrumen penelitian yang baik. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis validitas, reabilitas serta keefektifan instrumen tes kemampuan berpikir reflektif siswa SMP pada materi bangun ruang sisi datar dengan menggunakan metode penelitian dan pengembangan (R&D). Prosedur dengan menggunakan model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluate) yang dikembangkan oleh Lee dan Owens. Tahapan pada model ADDIE yaitu 1) analisis kebutuhan (Analysis); 2) rancangan produk (Design); 3) pengembangan produk (Development) yang juga divalidasi oleh para ahli; 4) implementasi (Implementation); dan 5) evaluasi (Evaluation). Hasil dari penelitian ini mengindikasikan temuan dalam penelitian yaitu, validitas instrumen setiap butir soal menunjukkan bahwa kelima butir soal valid, reliabilitas instrumen sebesar 0.722 yang menunjukan ketegori baik dan keefektifan instrumen terdapat skor 76.78 yang memiliki tingkat efektivitas sedang. Hal ini menunjukkan bahwa instrumen tes kemampuan berpikir reflektif matematis siswa SMP pada materi bangun ruang sisi datar valid, reliabel dan efektif digunakan untuk menilai kemampuan berpikir reflektif matematis siswa kelas VIII SMP.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Andrean, N. J., Noer, S. H., & Asmiati. (2019). Pengembangan Pembelajaran Penemuan Terbimbing Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Reflektif dan Kemandirian Belajar Siswa. Aksioma : Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 8(2), 270–278.

Arends, R. I. (2018). Learning to Teach. McGraw-Hill Education.

Branch, R. M. (2018). Instructional Design: The ADDIE Approach. Springer.

Brown, J. (2019). Developing Reflective Thinking in Mathematics Education. Journal of Educational Research, 112(3), 310-324.

Hatisaru, V. (2020). Investigating pre-service teachers’ perceptions of mathematical problem solving and problem posing. International Journal of Science and Mathematics Education, 18(3), 529-548.

Hendriana, H., Putra, H. D., & Hidayat, W. (2019). How to Design Teaching Materials to Improve The Ability of Mathematical Reflective Thinking of Senior High School Students in Indonesia?. Eurasia Journal of Mathematics, Science and Technology Education, 15(12).

L, I. (2019). Evaluasi Dalam Proses Pembelajaran. Manajemen Pendidikan Isam, 9(2), 920–935.

Magdalena, I., Syariah, E. N., Mahromiyati, M., & Nurkamilah, S. (2021). Analisis Instrumen Tes Sebagai Alat Evaluasi Pada Mata Pelajaran SBdP Siswa Kelas II SDN Duri Kosambi 06 Pagi. Nusantara: Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(2), 276–287.

Molenda, M. (2020). The ADDIE Model. In R. A. Reiser & J. V. Dempsey (Eds.), Trends and Issues in Instructional Design and Technology (4th ed., pp. 45-52). Pearson.

Muntazhimah. (2019). Pengembangan Instrumen Kemampuan Berpikir Reflektif Matematis siswa Kelas 8 SMP. Imaginer: Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 1(5), 237–242.

Mutmainna, D., Mania, S., & Sriyanti, A. (2018). Pengembangan Instrumen Tes Diagnostik Pilihan Ganda Dua Tingkat Untuk Mengidentifikasi Pemahaman Konsep Matematika. Mapan : Jurnal Matematika Dan Pembelajaran, 6, 56–69.

Pamungkas, A. S., Mentari, N., & Nindiasari, H. (2018). Analisis Kemampuan Berpikir Reflektif Siswa SMP Berdasarkan Gaya Belajar. NUMERICAL: Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 2(1), 69.

Putra, H. D. (2016). Pengembangan Instrumen untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Reflektif Matematis Siswa SMA dengan Pendekatan Scientific Disertai Strategi What If Not. Prosiding Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika STKIP Siliwangi, 4(ISSN 2338-8315).

Schoenfeld, A. H. (2019). Revisiting the goals of mathematics education. Educational Studies in Mathematics, 101(1), 1-14.

Thahir, A., Komarudin, Hasanah, U. N., & Rahmahwaty. (2019). MURDER Learning Models and Self Efficacy : Impact on Mathematical Reflective Thinking Ability. Journal for the Education Of Gifted Young Scientists, (December).

Yusuf, M., & Widodo, S. (2019). Evaluasi Kurikulum 2013: Analisis Pelaksanaan dan Kendala di Lapangan. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 4(1), 67-76.

Downloads

Published

2024-06-30

How to Cite

Ningrum, A. K. P., & Yuhana, Y. (2024). Pengembangan Instrumen Kemampuan Berpikir Reflektif Matematis Siswa SMP Materi Bangun Ruang Sisi Datar. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 10(2), 706–711. https://doi.org/10.31949/educatio.v10i2.9075

Issue

Section

Articles