PENERAPAN PENDEKATAN SINERGIS BERBASIS KELOMPOK DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA

Authors

  • Sukari SDN 2 Marikangen Cirebon

DOI:

https://doi.org/10.31949/educatio.v6i1.210

Keywords:

pendekatan sinergis, pembelajaran berkelompok, hasil belajar, matematika

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar matematika dalam pembelajaran operasi hitung bilangan pecahan campuran pada siswa kelas IV SDN 2 marikangen, Cirebon.  Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas dengan subyek penelitian adalah siswa kelas IV SDN 2 marikangen, Cirebon. Data hasil penelitian diperoleh dari observasi dan tes hasil belajar. Data yang diperoleh dianalisis secara deskriptif kuantitatif dan deskriptif kualitatif.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata hasil belajar menggunakan pendekatan sinergis berbasis kelompok mengalami peningkatan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa Penerapan Pendekatan Sinergis Berbasis Kelompok dapat meningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran matematika pada Materi Operasi Hitung Campuran di kelas IV SDN 2 marikangen

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aji, TS. (2014). Pengaruh Metode Synergetic Teaching Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Penggunaan Alat Ukur Presisi di SMK Dr. Sutomo Temanggung. Jurnal Pendidikan Vokasional Teknik Mesin, 2(4), 223-230

Alvian, A. & Dwikurnaningsih, Y. (2017). Peningkatan Hasil Belajar Menggunakan Pembelajaran Matematika Realistik Berbantuan Media Mistar Bilangan. Jurnal Mitra Pendidikan, 1(2), 21-30.

Anisa dkk. (2013). Efektivitas Strategi Pembelajaran Peningkatan Kemampuan Berpikir (SPPKB) Terhadap Hasil Belajar dan Aktivitas Siswa Menggunakan Strategi Synergetic Teaching. Pancaran, 2(4), hal 100-110.

Arikunto, S. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Azis, Abdul dan Nur Kholis. 2014. Pengembangan Perangkat Pembelajaran Aktif (Active Learning) Dengan Strategi Synergetic Teaching Pada Mata Diklat Mengukur Besaran-Besaran Listrik Dalam Rangkaian Elektronika Kelas X Di SMK Sunan Drajat Lamongan. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro. 3(2), 83-88.

Kasbolah (1998). Penelitian Tindakan Kelas. Malang; Depdikbud.

Mulyana, T (2008). Pembelajaran Analitik Sinektik Untuk Meningkatkan Kemampuan berpikir Kritis dan Kreatif Matematik Siswa Sekolah Menengah Atas.Disertasi pada SPs UPI Bandung. Tidak Diterbitkan.

Nahdi, DS. (2019). Efektivitas Pendekatan Brainstorming Teknik Round-Robin Dalam Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Sekolah Dasar. Muallimuna: Jurnal Madrasah Ibtidaiyah. 5(1). 11-22.

Netriwati. (2012). Penerapan Strategi Synergetic Teaching Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Mahasiswa Dalam Pembelajaran Strategi Belajar Mengajar Matematika di IAIN Raden Inttan Lampung. Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan. XII (2), 47-52.

Silberman, M. (2006). Active Learning 101 Strategi Pembelajaran Aktif. (terjemahan Komarudin Hidayat) Yogyakarta: Pustaka Insan Madani.

Suyanto.(1997). Pedoman pelaksaaa penelitian kelas. Jakarta: Dirjen Dikti.

Wardani. (2007). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Universitas Terbuka.

Zaini, H. (2008). Srategi pembelajaran aktif. Yogyakarta: Insan Mandiri.

Downloads

Published

2020-06-01

How to Cite

Sukari. (2020). PENERAPAN PENDEKATAN SINERGIS BERBASIS KELOMPOK DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 6(1), 61–67. https://doi.org/10.31949/educatio.v6i1.210

Issue

Section

Articles