POTENSI PENGEMBANGAN KAWASAN PRODUKSI SALAK ORGANIK

Authors

  • Sri Umyati Universitas Majalengka
  • Dinar
  • Rismaeni
  • Obi Nurhidayat

DOI:

https://doi.org/10.31949/agrivet.v9i1.1187

Abstract

Majalengka. Perkembangan produksi salak di Kabupaten Majalengka tepatnya di Kecamatan Sindang dari tahun 2016 sampai dengan tahun 2020 cukup berfluktuasi. Tingginya produksi, produktivitas maupun permintaan salak organik tentunya memberikan prospek yang cerah dan peluang yang besar bagi perkembangan buah salak di Kecamatan Sindang. Maka dari itu, tujuan penelitian ini diarahkan untuk mengetahui potensi pengembangan kawasan produksi salak organik, analisis usahtani salak organik dan strategi pengembangannya. Penelitian dilakukan di Kecamatan Sindang terhadap 20 responden. Teknik penelitian yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis usahatani. Hasil penelitian menunjukan bahwa usahatani salak organik di Kecamatan Sindang sangat berpotensi untuk diusahakan dilihat dari factor sumberdaya alam, sumberdaya manusia, serta berpeluang untuk dikembangkan secara ekonomi dilihat dari besarnya pendapatan usahatani salak organik sebesar Rp. 99.650.617,- per ha per tahun (lebih tinggi 14% dibanding usahatani salak an-organik).

Keywords:

Farming analysis, Salak, Organik

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ahmad Jawid Abdul Khaliq and İsmet Boz. 2018. The Role Of Agriculture In The Economy Of Afghanistan. 2nd International Conference on Food and Agricultural Economics 27-28th April 2018, Alanya, Turkey. Page 192-198.
Dinas Ketahanan Pangan Perikanan dan Pertanian Kabupaten Majalengka . 2021. Luas Tanam, Luas Panen dan Produksi Salak dirinci Per Kecamatan di Kabupaten Majalengka.
Hidayatun dan Ekowati. 2018. Analisa Potensi Pengembangan Komoditas Salak Pondoh (Salaca edulis) di Kecamatan Banjarbaru Kabupaten Banjarnegara. Agrisantifika (Jurnal Ilmu-ilmu Pertanian) vol 2 no. 1. hal 60-72.
Isbah, Ufira dan R.Y. Iyan. 2016. Analisis Peran Sektor Pertanian dalam Perekonomian dan Kesempatan Kerja di Provinsi Riau. Jurnal Sosial Ekonomi Pembangunan vol. 7 no.9 halaman 45-54.
Ong, S.P dan Law, C.L. 2009. Mathematical Modelling of Thin Layer Drying of Snakefruit, Journal of Applied Sciences Vol. 9 Edisi 17 Hal. 3048-3054.
P. Ardianto dan W. Warsilan, 2020. Analisis Pengembangan Ekonomi Lokal melalui Output Pertanian Desa Benaga Kecamatan Samarinda Utara. Jurnal Ilmu Ekonomi Mulawarman No. 4 Vol. 3.
Rivai, R.S dan I.S. Anugrah. 2011. Konsep dan Implementasi Pembangunan Pertanian Berkelanjutan di Indonesia. Forum Penelitian Agro Ekonomi-neliti.com.
Soekartawi. 2006. Analisis Usaha Tani. Jakarta: UI Press
Standar Operasioanl Procedure (SOP) Salak Mandong Kabupaten Majalengka. Pemerintah Provinsi Jawa Barat Dinas Pertanian Tanaman Pangan tahun 2013.
Suratiyah, K. (2015). Ilmu Usahatani Edisi Revisi. Jakarta: Penebar Swadaya

Downloads

Abstract Views : 404
Downloads Count: 816

Published

2021-07-26

How to Cite

Sri Umyati, Dinar, Rismaeni, & Nurhidayat, O. . (2021). POTENSI PENGEMBANGAN KAWASAN PRODUKSI SALAK ORGANIK . Agrivet : Jurnal Ilmu-Ilmu Pertanian Dan Peternakan (Journal of Agricultural Sciences and Veteriner), 9(1). https://doi.org/10.31949/agrivet.v9i1.1187

Issue

Section

Articles